KUALA TUNGKAL – Personil Gabungan TNI-Polri, KKP, KPLP, Syahbandar dan Dinas Kesehatan (Puskesmas Kuala Tungkal 1) terus melakukan pemantauan dan pemeriksaan terhadap barang bawaan dan penumpang yang masuk di pelabuahan Kuala Tungkal.
Kamis 26 Maret 2020 sekira pukul 15.51 WIB dipimpin langsung Kapolsek Kawasan Pelabuhan IPTU Agung Heru Wibowo, SH, MH melakukan pemeriksaan terhadap barang bawaan dan penumpang Speed boat SUN RICKO 88 dari Batam di Pelabuhan LASDP. Penumpang diperiksan suhu badan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 Selanjutnya