TEKNOLOGI – Seperti diberitakans ebelumnya WhatsApp akan memberlakukan kebijakan privasi barunya mulai besok Sabtu (15/5/2021) atau bersamaan hari ketiga lebaran Idul Fitri 1442 H.
WhatsApp telah akan meminta para penggunanya untuk menyetujui kebijakan privasi baru tersebut melalui pop up dan notifikasi yang muncul pada aplikasi pengguna.
Setelah menerima banyak kritik dan kekhawatiran pengguna mengenai keamanan datanya, WhatsApp telah menegaskan bahwa kebijakan baru WhatsApp tidak memengaruhi privasi dan keamanan chat pribadi pengguna.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Selain itu, kebijakan privasi baru tidak memperluas kewenangan WhatsApp membagikan data pengguna dengan Facebook.
Kebijakan privasi baru WhatsApp secara garis besar berkaitan dengan keperluan WhatsApp bisnis.
Halaman : 1 2 Selanjutnya