Ketua TP PKK Kabupaten Pimpin Evaluasi 10 Program Pokok PKK Desa Pematang Tembesu

- Redaksi

Sabtu, 28 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Tim Penggerak PKK Tanjung Jabung Barat, Hj. Fadillah Sadat Saat Memberikan Pengarahan. FOTO : PROKOPIM.

Ketua Tim Penggerak PKK Tanjung Jabung Barat, Hj. Fadillah Sadat Saat Memberikan Pengarahan. FOTO : PROKOPIM.

TUNGKAL ULU – Tim Penggerak PKK Kabupaten Tanjab Barat dan Tim Supervisi laksanakan Kegiatan Evaluasi 10 Program Pokok PKK di Desa Pematang Tembesu Kecamatan Tungkal Ulu, (27/08/12).

Tim dipimpin langsung Ketua TP PKK Kabupaten Tanjab Barat Hj. Fadhilah Sadat.

Kegiatan yang dilaksanakan di Kantor Desa Pematang Tembesu Kecamatan Tungkal Ulu ini, juga turut dihadiri oleh Wakil Ketua I Uni Yati Hairan, Wakil Ketua II TP PKK Hj. Heni Purnamawati, Tim Supervisi TP PKK, Kepala Desa Pematang Tembesu, Ketua TP PKK Kecamatan Tungkal Ulu, Ketua beserta Anggota PKK Desa Pematang Tembesu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua TP PKK Pematang Tembesu memyampaikan bahwa TP-PKK Desa Pematang Tembesu terus berupaya dalam pemberdayaan kesejahteraan keluarga, dan mewujudkan keluarga kecil bahagia dan sejahtera yang merupakan keikutsertaan kaum wanita untuk berperan aktif dalam pembangunan.

Meski masih banyak kekurangan dalam pelaksanaannya, namun kata dia TP-PKK Pematang Tembesu telah mengusahakan semaksimal mungkin.

“Mudah-mudahan dengan adanya supervisi dapat memotivasi kami agar TP-PKK Desa Tembesu lebih baik kedepannya dan kami juga mengharapkan bimbingan dan binaan dari TP-PKK kabupaten,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala Desa Pematang Tembesu dalam sambutannya sampaikan ucapan terima kasih atas kehadiran Ketua TP PKK beserta rombongan Tim Supervisi Kabupaten. Ia berharap TP PKK Kabupaten dapat mendukung, memotivasi, serta memberi arahan mengingat TP PKK Desa Tembesu baru aktif kembali.

“Kami dari Pemdes siap menyumbangkan tenaga dan pikiran maupun keuangan sesuai keinginan masyarakat berjalan sesuai rencana,” tutupnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab
Berita ini 350 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Berita Terbaru