SKK Migas-PetroChina Serahkan Bantuan Kendaraan Operasional 6 Mobil dan 29 SPM ke Pangdam II/Sriwijaya

- Redaksi

Jumat, 15 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Pangdam II/Sriwijaya, Mayjen TNI Agus Suhardi saat Menerima Penyerahan Bantuan Kendaraan Ops dari SKK Migas SUMBAGSEL-KKKS PetroChina International Jabung Ltd.

FOTO : Pangdam II/Sriwijaya, Mayjen TNI Agus Suhardi saat Menerima Penyerahan Bantuan Kendaraan Ops dari SKK Migas SUMBAGSEL-KKKS PetroChina International Jabung Ltd.

PALEMBANGSKK Migas Sumbagsel-KKKS PetroChina International Jabung Ltd. diwakilkan oleh Anggono Mahendrawan, menyerahkan bantuan kendaraan operasional kepada Pangdam II/Sriwijaya, Mayjen TNI Agus Suhardi, Jumat (8/10/21).

Bantuan yang diberikan guna memperkuat Satgas Pembinaan Teritorial (BINTER) TNI AD ini diserahkan di Gedung Sudirman, Makodam II/Sriwijaya.

Bantuan ini diberikan dengan harapan untuk mendukung kelancaran operasional hulu migas di wilayah SUMBAGSEL.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penyerahan kendaraan dihadiri Kepala Perwakilan SKK Migas SUMBAGSEL, Anggono Mahendrawan, Kepala Departemen Humas SKK Migas SUMBAGSEL, Andi Arie Pangeran, dan perwakilan KKKS SUMBAGSEL di bawah PKS BINTER SKK Migas – TNI AD (KKKS PetroChina International Jabung Ltd. dan KKKS Medco E&P Indonesia).

Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama KKKS SUMBAGSEL di bawah Perjanjian Kerja Sama (PKS) Penguatan Pembinaan Teritorial (BINTER) yaitu KKKS PetroChina International Jabung Ltd., Medco E&P Indonesia, dan PHE Jambi Merang secara simbolis turut serta menyaksikan penyerahan kendaraan roda empat dan roda dua kepada Satgas PKS Binter TNI AD, guna mendukung operasional penguatan binter di wilayah kerja kegiatan usaha hulu Migas di SUMBAGSEL.

Kegiatan ini merupakan tindak lanjut atas Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara SKK Migas dan TNI AD Nomor PJN-0002/SKKMI0000/2021/S0 dan Nomor Kerma/1/III/2021 tanggal 22 Maret 2021, tentang Dukungan Penguatan Pembinaan Teritorial Pada Kegiatan Usaha Hulu Migas dan Gas Bumi di Sumatera Bagian Selatan yang baru dilakukan perpanjangan untuk keempat kalinya sejak tahun 2015.

Penyerahan kendaraan dukungan operasional berupa enam unit kendaraan roda empat, yang didistribusikan kepada:

  1. Satgas Kodim-0401/Muba sebanyak 1 unit.
  2. Satgas Kodim-0404/ME sebanyak 1 unit.
  3. Satgas Korem-044/Gapo sebanyak 1 unit.
  4. Satgas Kodim-0419/Tanjab sebanyak 1 unit.
  5. Satgas Kodim-0420/Sarko sebanyak 1 unit.
  6. Satgas Korem-042/Gapu sebanyak 1 unit.

Serta penyerahan 29 unit kendaraan roda dua, yang didistribusikan kepada:

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Anggota Kodim 0417/Kerinci Bantu Warga Bersihkan Lumpur Pasca Banjir
Korem 042/Gapu Gelar Upacara Bendera 17-an Bulan April 2024, Ini Penekanan Panglima TNI
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Pangdam II/Sriwijaya Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Korem 042/Gapu
Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Perketat Pemeriksaan di Perbatasan
Peduli Kemanusiaan, Persit KCK Koorcab XXVI Kodim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah
Danlanud Iswahjudi Sidak, Antisipasi Penyalahgunaan Gudang
Wujudkan Prajurit taat Hukum, Korem 042 Gapu Adakan Penyuluhan Hukum di Satuan Yonif 142 KJ
Berita ini 493 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:36 WIB

Anggota Kodim 0417/Kerinci Bantu Warga Bersihkan Lumpur Pasca Banjir

Rabu, 17 April 2024 - 19:48 WIB

Korem 042/Gapu Gelar Upacara Bendera 17-an Bulan April 2024, Ini Penekanan Panglima TNI

Rabu, 17 April 2024 - 13:38 WIB

Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri

Selasa, 26 Maret 2024 - 19:49 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Korem 042/Gapu

Kamis, 21 Maret 2024 - 14:45 WIB

Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Perketat Pemeriksaan di Perbatasan

Rabu, 28 Februari 2024 - 15:05 WIB

Peduli Kemanusiaan, Persit KCK Koorcab XXVI Kodim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah

Selasa, 27 Februari 2024 - 15:21 WIB

Danlanud Iswahjudi Sidak, Antisipasi Penyalahgunaan Gudang

Selasa, 27 Februari 2024 - 14:50 WIB

Wujudkan Prajurit taat Hukum, Korem 042 Gapu Adakan Penyuluhan Hukum di Satuan Yonif 142 KJ

Berita Terbaru