Ivan Wirata Angkat Bicara Terkait Kelangkaan BBM

- Redaksi

Rabu, 20 Oktober 2021 - 15:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Anggota Komisi III DPRD Provinsi Jambi, H. Ivan Wirata, ST, MM, MT/Ist

FOTO : Anggota Komisi III DPRD Provinsi Jambi, H. Ivan Wirata, ST, MM, MT/Ist

JAMBI – Anggota Komisi III DPRD Provinsi Jambi, H. Ivan Wirata menanggapi serius masalah kelangkaan Bahan bakar minyak yang terjadi di Provinsi Jambi.

Ivan wirata mengatakan pihak Pertamina harus segera memperbaiki Kelangkaan yang terjadi, karena sektor-sektor ekonomi masyarakat tidak bisa bergerak Akibat kelangkaan minyak.

Masyarakat yang pada umumnya menggunakan kendaraan mereka untuk melakukan aktivitas menjadi terganggu karena kesulitan untuk mengisi bahan bakar minyak pada transportasi mereka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya pihak Pertamina harus bisa menjelaskan kepada masyarakat mengapa terjadi kelangkaan BBM tersebut.

“Apakah terjadi hambatan pendistribusian Pada saat diperjalanan, atau kuota yang tidak mencukupi Pasca Sesudah PPKM terjadi lonjakan Kendaraan akibat kegiatan yang sudah kembali normal, atau ada yang lainnya,” Ujarnya, Rabu (20/10/21).

Ivan Wirata juga mendesak agar Pertamina mengambil langkah segera untuk memperlancar aktivitas masyarakat.

“Jadi tidak ada kekosongan Terhadap SPBU- SPBU lagi,” tutupnya.(BIN)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 203 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru