Danrem 042/Gapu Memberi Pembekalan Bela Negara Kepada 168 Siswa Diktuk Bintara Polri

- Redaksi

Sabtu, 23 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Memberikan Pembekalan Bela Negara kepada 168 siswa Diktuk Bintara Polri di SPN Pondok Meja Polda Jambi, Sabtu, (23/10/21). FOTO : PENREM.

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Memberikan Pembekalan Bela Negara kepada 168 siswa Diktuk Bintara Polri di SPN Pondok Meja Polda Jambi, Sabtu, (23/10/21). FOTO : PENREM.

JAMBI – Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli memberikan pembekalan tentang Pembinaan Kesadaran Bela Negara kepada 168 siswa Pendidikan dan Pembentukan (Diktuk) Bintara Polri di Sekolah Polisi Negara (SPN) Pondok Meja Polda Jambi, Sabtu, (23/10/21).

Turut mendampingi Danrem Kasiter Kasrem 042/Gapu Kolonel Arh Ibnu Sukelan dan Kasiops Kasrem 042/Gapu Letkol Inf Slamet.

Kepala SPN Polda Jambi Kombes Pol Noveriko A. Siregar melaporkan siswa SPN Jambi berjumlah 323 orang dan yang ikut dalam pengarahan berjumlah 168 orang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Danrem dalam arahannya menyampaikan rasa syukurnya kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat sehat bisa bertemu tanpa kekurangan sesuatu apapun.

“InsyaAllah dengan terus menerapkan protokol kesehatan dalam situasi pandemi ini, kita masih dapat menjalankan kehidupan dalam keadaan sehat wal’afiat,” ujar Danrem.

Jenderal Bintang Satu ini juga menyampaikan Bela Negara adalah wawasan kebangsaan dalam bela negara minimal didasari oleh membiasakan diri belajar disiplin, kerjasama dalam solidaritas, tanggung jawab dan membentuk pribadi yang unggul, semangat kebangsaan, tekad Bhineka Tunggal Ika, kesadaran bela negara serta kecintaan terhadap tanah air, bekerjalah sesuai dengan tupoksi itu sudah termasuk Bela Negara.

“Wawasan Kebangsaan dan Bela Negara sangat penting bagi kita semua dalam rangka menghadapi kompleksitas atau ancaman dari terorisme, radikalisme, separatisme, bahaya narkoba, konflik horizontal dan vertikal,” ujar Danrem.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

5 Prajurit TNI AD terima Piagam dan Plakat dari Dandim 0419/Tanjab
Manunggal dengan Alam, Kodim 0419/Tanjab Inisiasi penanaman Mangrove
Danrem 042/Gapu resmikan Koramil 419-05/Geragai dan Koramil 419-06/Rantau Rasau ; Permudah pembinaan teritorial
Komitmen TNI bebas Narkoba, Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan P4GN dan Tes Urine Prajurit
Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab
Apel gelar pasukan Kodim 0419/Tanjab turunkan 230 personel pengamanan Pilkada di Tanjabbar dan Tanjabtim
Bakti Sosial Kodim 0419/Tanjab Tingkatkan Ekonomi Kesehatan di Wilayah 3T dan Kumuh
Pewira hingga Staf Kodim 0419/Tanjab Jalani Tes Kesegaran Jasmani Periodik II Tahun 2024
Berita ini 140 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 14:35 WIB

5 Prajurit TNI AD terima Piagam dan Plakat dari Dandim 0419/Tanjab

Kamis, 19 Desember 2024 - 12:59 WIB

Manunggal dengan Alam, Kodim 0419/Tanjab Inisiasi penanaman Mangrove

Kamis, 12 Desember 2024 - 17:49 WIB

Danrem 042/Gapu resmikan Koramil 419-05/Geragai dan Koramil 419-06/Rantau Rasau ; Permudah pembinaan teritorial

Rabu, 4 Desember 2024 - 20:57 WIB

Komitmen TNI bebas Narkoba, Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan P4GN dan Tes Urine Prajurit

Senin, 2 Desember 2024 - 18:46 WIB

Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab

Berita Terbaru