Warga Tetap Bertahan Walaupun Kaki Terendam Demi Vaksinasi

- Redaksi

Sabtu, 18 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga sabar menunggu panggilan untuk vaksin diatas genangan Air, Sabtu (18/12/21)

Warga sabar menunggu panggilan untuk vaksin diatas genangan Air, Sabtu (18/12/21)

image_pdfimage_print

KUALA TUNGKAL – Semangat untuk Vaksinasi kembali ditunjukkan Warga Kelurahan Tungkal Harapan, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi untuk mendapatkan vaksinasi di Kantor Lurah Tungkal Harapan, Sabtu (18/12/21).

Bagaimana tidak, walaupun Lokasi Halaman Kantor Lurah setempat terendam Banjir Rob, Banjir pasang surut yang terjadi setiap tahun di Kabupaten Tanjung Jabung Barat ini, Warga tetap bersabar menunggu panggilan untuk di vaksin meski kaki terendam.

“Tidak apa lah kaki terendam Banjir yang penting vaksin yang kedua ini saya bisa dapatkan. Dari pada pulang ke Rumah tanggung sudah antri dari tadi,” ungkap Supri Warga Tungkal Harapan kepada lintastungkal.com.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kalau masalah Banjir ini sebut Supri, sudah biasa bagi Warga yang tinggal di Kuala Tungkal. Karena memang setiap tahun Banjir Rob selalu terjadi. “Kalau kita disini sudah tidak heran lagi Bang. Memang setiap penghujung Tahun Banjir macam ini datang,” katanya. [Lanjut halaman 2]

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berita ini 200 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Berita Terbaru

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB