Polres Muaro Jambi Vaksinasi di Pos Retrebusi Masuk Candi Muaro Jambi

- Redaksi

Minggu, 20 Maret 2022 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Muaro Sebo IPTU Wiwik Utomo

Kapolsek Muaro Sebo IPTU Wiwik Utomo

MUARO JAMBI – Guna mencapai target Pemerintah dalam hal vaksinasi. Polres Muaro Jambi terus melakukan pelaksanaan Vaksin kepada masyarakat, yang diharapkan masyarakat Kabupaten Muaro Jambi mendapatkan capaian 100%.

Hal ini disampaikan Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja SIK, MH melalui Kapolsek Muaro Sebo IPTU Wiwik Utomo di Pos Retribusi masuk Wisata Candi Muaro Jambi, Minggu (20/03/22).

IPTU Wiwik Utomo menyampaikan di hari ini Polres Muaro Jambi menggelar kegiatan vaksin di tempat Objek Wisata Candi Muaro yang saat ini bertempat di pos retribusi masuk yang berlangsung pada hari ini dengan sasaran masyarakat sekitar maupun para pengunjung objek wisata percandian Muaro Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

IPTU Wiwik Utomo juga mengatakan vaksin ini sangat luar biasa bahkan menarik lokasi juga sangat cocok bagi setiap pengunjung datang baik dari dalam kota maupun luar kota bahkan juga warga tersebut banyak yang minat di yang telah didirikan oleh Polres Muaro Jambi di kawasan wisata percandian Muaro Jambi yang berdiri di pos retribusi masuk tersebut.

“Tempat wisata Candi Muaro Jambi telah menerapkan peraturan siapa saja yang mau masuk ke candi Muaro Jambi harus menunjukan Bukti atau kartu vaksin, jadi yang belum vaksin bisa langsung vaksin di Gerai vaksin yang telah disediakan Polres Muaro Jambi,” sambung IPTU Wiwik Utomo

Kapolsek Muaro Sebo ini juga mengantisipasi membludaknya pengunjung di komplek percandian dihari libur, dari polres berkerja sama dengan TNI, instansi terkait, pengurus candi, pemuda setempat maupun masyarakat sekitar agar dapat bisa diatur parkiran dan memberikan himbauan agar tetap selalu Prokes.

“Alhamdulillah dari pagi hingga siang hari ni masih 30 orang yang tervaksin. Semoga capaian target vaksinasi hari ini hingga bisa sampai sore nanti mencapai 100 orang,” ujarnya.(Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Kecamatan Kumpeh Ulu, BUMDes Kasang Lopak Alai Tabar Benih Ikan Nila
Lomba Inovasi Ketahanan Pangan Alat Pemipil Jagung Portable Polda Jambi, Polsek Jaluko Raih Penghargaan
Ketua DPD Partai Golkar Muaro Jambi Ivan Wirata Salurkan Satu Ekor Sapi Kurban ke DPD Partai Golkar Provinsi Jambi
Sartono ; Bank Sampah Jadi Solusi Cerdas Pengelolaan Sampah di Muaro Jambi
Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 
BREAKING NEWS : Meski Belum Diberlakukan Tarif, Pengguna Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Dihimbau Miliki Kartu Tol
Ketua DPRD Provinsi Jambi Turut Pantau Kegiatan Masyarakat di Malam Takbiran Bersama Gubernur dan Forkopimda
Dirlantas Polda Jambi bersama Wakil Ketua DPRD, BPJN dan BPTD Pantau Arus Lalu Lintas H-4 Arus Mudik Lebaran 2025
Berita ini 296 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 Juli 2025 - 13:31 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Kecamatan Kumpeh Ulu, BUMDes Kasang Lopak Alai Tabar Benih Ikan Nila

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:09 WIB

Lomba Inovasi Ketahanan Pangan Alat Pemipil Jagung Portable Polda Jambi, Polsek Jaluko Raih Penghargaan

Minggu, 8 Juni 2025 - 20:41 WIB

Ketua DPD Partai Golkar Muaro Jambi Ivan Wirata Salurkan Satu Ekor Sapi Kurban ke DPD Partai Golkar Provinsi Jambi

Sabtu, 31 Mei 2025 - 00:28 WIB

Sartono ; Bank Sampah Jadi Solusi Cerdas Pengelolaan Sampah di Muaro Jambi

Selasa, 15 April 2025 - 19:12 WIB

Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 

Berita Terbaru