Terobos Banjir Ambil Bantuan, IRT : Alhamdulillah Bisa untuk Bayar Baju dan SPP Anak

- Redaksi

Jumat, 25 November 2022 - 00:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keluarga Penerima Manfaat di Tanjung Jabung Barat saat mengambil bantuan sosial ditengah banjir pasang surut di Kantor Pos Cabang Kuala Tungkal, Kamis (24/11/22). FOTO : Bas/LT

Keluarga Penerima Manfaat di Tanjung Jabung Barat saat mengambil bantuan sosial ditengah banjir pasang surut di Kantor Pos Cabang Kuala Tungkal, Kamis (24/11/22). FOTO : Bas/LT

TUNGKAL ILIR – Kondisi banjir pasang surut yang menggenangi halaman Kantor Pos Cabang Kuala Tungkal, tidak menyurutkan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Tanjung Jabung Barat, Jambi, untuk mencairkan bantuan sosial PKH, Subsidi BBM dan Bansos program Sembako atau BPNT, Kamis (24/11/22).

Tiga komponen bantuan sosial berupa Uang yang akan diterima KPM di 7 (Tujuh) Kecamatan dalam Kabupaten Tanjung Jabung Barat ini jumlahnya bervariasi terutama untuk penerima Program Keluarga Harapan (PKH).

Tuti seorang Ibu Rumah Tangga (IRT) yang menjadi salah seorang KPM, mengucapkan syukur atas bantuan sosial yang diberikan Pemerintah kepada Masyarakat ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bersyukur nian dapat bantuan ini. Bisa untuk bayar Baju Anak di SMK dan SMP yang belum lunas terus untuk bayar SPP kalau dak, dak bisa ikut ujian,” ucapnya.

Kepada lintastungkal Tuti meyebutkan kalau bantuan yang diterima sejumlah 1,7 Juta Rupiah.

“Alhamdulillah nian bang ada bantuan ini. Sebab, Suami belum dapat duit untuk Sekolah Anak,” sebutnya.

Senada, Iwan salah seorang KPM lainnya yang menerima bantuan juga bersyukur karena menjadi salah satu penerima bantuan sosial.

“Alhamdulillah tadi dapat 900 ribu bisalah digunakan untuk kebutuhan sehari – hari. Macam kita ni warga kurang mampu dapat uang segini bersyukur nianlah,” ucapnya.(Bas)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi
Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Berita ini 219 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 17:28 WIB

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Berita Terbaru

Ketua DPRD Tanjab Barat  Hamdani, S. E bersama Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, S. E., M. Han saat tanam padi (Pentjb)

Advetorial

DPRD Tanjab Barat Siap Dukung Program Swasempada Pangan

Selasa, 22 Apr 2025 - 22:25 WIB