Berbagi di Haul Syeikh Muhammad Ali Bin Syeikh Abdul Wahab, Cece Ame : Hati Saya Merasa Tenang

- Redaksi

Rabu, 4 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cece Ame dan Keluarga saat membagikan Kue dan Minuman, Rabu (4/1/23). FOTO : Bas/LT

Cece Ame dan Keluarga saat membagikan Kue dan Minuman, Rabu (4/1/23). FOTO : Bas/LT

KUALA TUNGKAL – Ada fenomena menarik di Peringatan Haul ke-XII Syeikh Muhammad Ali bin Syeikh Abdul Wahab serta reuni akbar Istbat ke-X di Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat Kuala Tungkal, Jambi, Rabu (4/1/23).

Sesuatu yang luar biasa ini adalah bentuk kerukunan umat beragama yang ditunjukkan Wanita yang akrab disapa Ame dan Keluarga, Umat beragama Budha ini, dengan berbagi makanan serta minuman ke Jemaah yang hilir mudik di Lokasi Haul Syeikh Muhammad Ali bin Syeikh Abdul Wahab.

Saat dikonfirmasi lintastungkal Cece Ame mengatakan, berbagi Kue dan Minuman ke jemaah yang menghadiri Haul memang sudah sering dilakukan dan telah berlangsung sejak 5 (Lima) Tahun lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Dalam  setahun 2 (Dua) kali kita berbagi setiap ada kegiatan Haul di Pondok Pesantren,” kata Wanita yang lebih kurang 50 Tahun tinggal di Kuala Tungkal ini.

Diakui Ame, dengan berbagi makanan dan minuman kepada Jemaah yang menghadiri Haul dirinya merasa tenang.

” Ada rasa tenang di Hati. Kalau dapat pahala tidak tahu juga, intinya kita senang,” kata Wanita yang mempunyai usaha toko kue Ame di Pelabuhan Ampera ini.

Pantauan di lapangan, Cece Ame dan Anak – Anaknya tidak hanya membagikan kue yang dikemas dalam kota dan minuman saja, tetapi juga menyediakan lahan parkir bagi Masyarakat yang menghadiri Haul.

Haul ke-XII Syeikh Muhammad Ali bin Syeikh Abdul Wahab di Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat dihadiri Para Ulama,  Gubernur Jambi Al-Haris, Bupati Anwar Sadat, Wabup Hairan, seluruh kepala OPD lingkup Pemerintahan Tanjung Jabung Barat, serta ribuan Masyarakat.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak
HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Berita ini 93 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 08:09 WIB

Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Berita Terbaru