Jambret HP Cewek, Pelaku Ditangkap Saat Buka Pola Kunci di Conter

- Redaksi

Senin, 27 Februari 2023 - 19:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HS dan ML tersebut telah ditahan di Mapolsek Sarolangun dengan barang bukti HP Oppo. FOTO : Hms Res

HS dan ML tersebut telah ditahan di Mapolsek Sarolangun dengan barang bukti HP Oppo. FOTO : Hms Res

SAROLANGUN – Tidak butuh waktu lama Polsek Sarolangun berhasil mengamankan dua pelaku Jambret terhadap PA (18) warga Aur Gading Kec. Sarolangun Kab. Sarolangun, Sabtu (25/2/23).

Kedua pelaku penjambretan berinisial HS dan ML tersebut telah ditahan di Mapolsek Sarolangun dengan barang bukti HP Oppo.

Menurut Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman, S.IK melalui Kapolsek Sarolangun IPTU Dwiyatno, SH menjelaskan bahwa kejadian tersebut saat korban melintas di depan hotel Nafiti sekitar 14.50 WIB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat itu korban hendak pulang kerumah sesampainya di depan Hotel Nafiti korban dipepet oleh pelaku lansung mengambil Handphone Korban yang Korban letakkan di dalam dasboard depan sebelah kiri,” ujar IPTU Dwiyatno.

Selang beberapa jam polisi mendapatkan informasi keberadaan pelaku berinisial HS disalah satu conter ingin membuka pola HP milik korban.

“Unit Reskrim Polsek langsung menuju lokasi dan berhasil mengamankan HS berikut 1 unit HP,“ sambung Kapolsek Sarolangun dari keterangan HS, selanjutnya pelaku ML pun berhasil diamankan diamankan.

Dwiyatno juga menjelaskan pasal yang dijerat kepada kedua pelaku yaitu Pasal 365 Jo 363 KUHPidana

“Ancaman hukumannya paling lama 9 tahun penjara,” tutup Kapolsek. (Red)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hari Paskah, Kapolres Tanjab Barat Lakukan Pengecekan dan Patroli ke Gereja
Ketua DPRD Muaro Jambi Sidak Limbah Lindi TPA Talang Gulo, Temukan Peternakan Babi di Sungai Gelam
Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota
Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Berita ini 441 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 13:55 WIB

Hari Paskah, Kapolres Tanjab Barat Lakukan Pengecekan dan Patroli ke Gereja

Minggu, 20 April 2025 - 10:18 WIB

Ketua DPRD Muaro Jambi Sidak Limbah Lindi TPA Talang Gulo, Temukan Peternakan Babi di Sungai Gelam

Sabtu, 19 April 2025 - 22:51 WIB

Bupati Anwar Sadat Tinjau Peningkatan Jalan 10 Kilometer di Kecamatan Seberang Kota

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Kamis, 17 April 2025 - 18:03 WIB

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB