Gagal Mangsa Hewan Ternak, Ular Sanca 3 Meter Keburu Diamankan Petugas Damkar

- Redaksi

Sabtu, 15 Juli 2023 - 19:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dede dan kawan-kawan Petugas Damkar Tanjab Barat saat mengamankan Ular Sanca Batik, Sabtu (15/7/23). FOTO : Dok Damkar

Dede dan kawan-kawan Petugas Damkar Tanjab Barat saat mengamankan Ular Sanca Batik, Sabtu (15/7/23). FOTO : Dok Damkar

KUALA TUNGKAL – Selain piawai memadamkan kebakaran, Petugas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi juga dibekali dengan keahlian mengamankan Reptilia berbisa.

Seperti yang dilakukan Dede dan Kawan-Kawan dimana Para Petugas Damkar ini dengan menggunakan Alat khusus berhasil mengamankan satu ekor Ular Sawah atau Sanca Batik yang nyaris memangsa Hewan ternak Warga di BTN Bangkinang Kuala Tungkal.

” Sekitar Pukul 14.00 Wib kita mendapatkan laporan dari Romy Warga di RT 20 Kelurahan Tungkal III yang melihat adanya seekor Ular Sawah atau Sanca,” kata Dede Sabtu (15/7/23).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Laporan dari Romy ini kata Dede, langsung ditindaklanjuti Petugas dengan menggunakan alat khusus untuk mengamankan Ular Sanca Batik tersebut.

” Alhamdulillah Ular sepanjang lebih kurang 3 Meter ini, berhasil kita tangkap sebelum Hewan Reptil ini memangsa Hewan ternak Warga,” ucapnya.(Bas)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 158 kali dibaca
Dede dan kawan-kawan Petugas Damkar Tanjab Barat saat mengamankan Ular Sanca Batik, Sabtu (15/7/23). FOTO : Dok Damkar

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru