Bank BPR Tanggo Rajo akan Kembalikan Jabatan Sinta Dewi Agustina

- Redaksi

Selasa, 14 Mei 2024 - 23:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bank BPR Tanggo Rajo dan Sinta Dewi Agustina Damai Usai Mediasi
 FOTO : Ist

Bank BPR Tanggo Rajo dan Sinta Dewi Agustina Damai Usai Mediasi FOTO : Ist

KUALA TUNGKAL – Permasalahan antara pihak Bank BPR Tanggo Rajo dengan Sinta Dewi Agustina kini berujung damai. Hal itu dibahas setelah melakukan pertemuan mediasi antara kedua belah pihak, di Aula Bank BPR Tanggo Rajo, Selasa (14/5/2024) pagi.

Direktur Utama Bank BPR Tanggo Rajo, Muhammad Asril SE mengatakan, demi menjaga nama baik antara Bank BPR Tanggo Rajo dengan Sinta Dewi Agustina, maka dilakukan pertemuan mediasi untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.

“Alhamdulillah, permasalahan ini sudah selesai dengan mediasi sesuai dengan haknya ibu Sinta Dewi Agustina,” ucapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan Asril, sesuai dengan hasil kesepakatan dari medisi tersebut, Bank BPR Tanggo Rajo akan mengembalikan jabatan Sinta Dewi Agustina seperti sediakala.

“Dari hasil mediasi tadi, kita sepakat bahwa ibu Sinta Dewi Agustina akan kita kembalikan hak jabatannya,” ujarnya. Fraksi

“Jadi, permasalahan kami dari pihak Bank BPR Tanggo dengan ibu Sinta Dewi Agustina sudah dianggap selesai, tidak ada lagi permasalahan,” pungkasnya.

Turut hadir dalam mediasi tersebut, Kasi Datun Kejari Tanjabbar, Kabag Hukum Setda Tanjabbar, Para Komisaris, serta pihak terkait lainnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 251 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru