Bupati dan Wabup Hadiri Rapurna 8 Raperda dan Nota Pengantar Rancangan Perubahan ABPD 2021

- Redaksi

Rabu, 1 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penandatanganan Berita Acara Persetujuan bersama antara Pemerintah Kab. Tanjab Barat dengan DPRD tentang Persetujuan 8 Raperda Kab. Tanjab Barat. FOTO : ZN

Penandatanganan Berita Acara Persetujuan bersama antara Pemerintah Kab. Tanjab Barat dengan DPRD tentang Persetujuan 8 Raperda Kab. Tanjab Barat. FOTO : ZN

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat dan Wabup Hairan hadiri Paripurna DPRD Tanjab Barat, Selasa (31/08/21).

Rapat Paripurna dibuka oleh Ketua DPDD H. Abdullah, SE didampingi Wakil Ketua Moh. Sjafril Simamors, SH.

Agenda paripurna yakni Penyampaian Laporan Panitia Khusus I dan II DPRD, Pengambilan Keputusan DPRD dan Pendapat Akhir Bupati Kab. Tanjab Barat atas Keputusan DPRD Kab.Tanjab Barat terhadap 8 Raperda Kab. Tanjab Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diawali dengan Penanda Tanganan Berita Acara Persetujuan bersama antara Pemerintah Kab. Tanjab Barat dengan DPRD Kab. Tanjab Barat tentang Persetujuan 8 Raperda Kab. Tanjab Barat.

Kemudian, Penyampaian Nota Pengantar Rancangan Perubahan Kebijakan Umum APBD Tahun anggaran 2021 dan rancangan Perubahan Prioritas plafon anggaran sementara APBD Tahun anggaran 2021 oleh Bupati Tanjab Barat.

Tampak hadir juga Kapolres Tanjab Barat AKBP Muharman Arta, SIK, Ketua Pengadilan Agama Zakaria Ansori, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kuala Tungkal Sangkot Lumban Tobing, Pasiter Kodim 0419 Tanjab, Sekda Tanjab Barat H. Agus Sanusi serta 26 Anggota DPRD Tanjab Barat yang hadir.

Penyampaian Laporan Panitia Khusus I Dan II DPRD, Pengambilan Keputusan Khusus DPRD dan Pendapat Akhir Bupati terhadap 8 Raperda Tanjab Barat disampaikan oleh Juru Bicara Pansus I DPRD Kab. Tanjab Barat Sutejo dan Juru Bicara Pansus II Muhammad Zaki, ST.

Dilanjutkan dengan Pendapat Akhir Bupati atas Keputusan DPRD Kab. Tanjab Barat terhadap 8 Raperda Kab. Tanjab Barat.(zN)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab
Berita ini 92 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Berita Terbaru