Bupati Tanjabbar Serahkan Hibah Bangunan Pos AL Kepada Danlanal Palembang

- Redaksi

Jumat, 26 Juni 2020 - 14:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Komandan Pangkalan Utama TNI AL Palembang Kolenel Laut (P) Saryanto Meresmikan Pos Angkatan Laut (Posal) Kuala Tungkal di Pantai Pelabuhan Roro, Desa Tungkal I, Kabupaten Tanjab Barat, Jumat (26/06/20).

FOTO : Komandan Pangkalan Utama TNI AL Palembang Kolenel Laut (P) Saryanto Meresmikan Pos Angkatan Laut (Posal) Kuala Tungkal di Pantai Pelabuhan Roro, Desa Tungkal I, Kabupaten Tanjab Barat, Jumat (26/06/20).

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat, Dr. Ir. H. Safrial MS serahkan secara simbolis barang milik daerah (BMD) dari Pemkab Tanjab Barat kepada Pangkalan TNI AL Palembang yang diterima langsung oleh Komandan Pangkalan TNI AL Palembang, Kolonel Laut (P) Saryanto.

Penyerah dilakukan pada acara Peresmian POS AL Kuala Tungkal di Kawasan Pelabuhan Roro oleh Danlanal Palembang, Jumat (26/06/20).

Sebelumnya Bupati Tanjab Barat bersama Danlanal Palembang Kolonel Laut (P) Saryanto telah lakukan Penandatanganan Naskah Hibah antara Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat dengan Pangkalan TNI AL Palembang di Rumah Dinas Bupati, Kamis (25/06/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan Naskah Hibah yang ditandatangani oleh Bupati dan Danlanal ini, Barang Milik Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang dihibahkan kepada Pangkalan TNI AL Palembang berupa tanah bangunan terminal laut, Bangunan Gedung Permanen, serta kendaraan mini Bus.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peraturan ini Jadi, THR Untuk Pegawai di Tanjab Barat Dibayarkan
THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret
BKPSDM Tanjabbar Sukses Gelar Bimtek Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik Tahun 2025
Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024
Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi
Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029
BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat
Berita ini 64 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:29 WIB

Peraturan ini Jadi, THR Untuk Pegawai di Tanjab Barat Dibayarkan

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:57 WIB

THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:42 WIB

BKPSDM Tanjabbar Sukses Gelar Bimtek Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik Tahun 2025

Rabu, 11 Desember 2024 - 19:27 WIB

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024

Rabu, 13 November 2024 - 19:28 WIB

Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB