Cegah Karhutla di Jambi, Ketua DPRD Minta Semua Pihak Kompak dan Komitmen

- Redaksi

Senin, 22 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPW PDI Perjuangan Provinsi Jambi, Edi Purwanto. [FOTO : HMS]

Ketua DPW PDI Perjuangan Provinsi Jambi, Edi Purwanto. [FOTO : HMS]

JAMBI – Memasuki musim kemarau dan dengan terjadinya Karhutla di beberapa wilayah yang ada di Provinsi Jambi. Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto berharap pola-pola penanggulangan Karhutla di Provinsi Jambi bisa dilaksanakan dengan meminimalisir dampak luas terjadinya Karhutla.

Edi Purwanto menilai bahwa beberapa tahun kebelakang terkait dengan penanggulangan terjadinya karhutla ini sudah terlaksana dengan baik. Harapannya dengan pola-pola yang sudah ada tersebut juga bisa di laksanakan dan sebagai acuan dalam penanggulangan Karhutla.

“Terkait dengan karhutla ini kan memang kita waspadai setiap tahun karena kita ketahui bahwa Jambi salah satu daerah rawan karhutla. Kita melihat di tahun sebelumnya treatment-nya sudah baik, karena polanya (penanggulangan) sudah ada jadi tinggal dilaksanakan saja,”ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan ini, dikatakan oleh Edi Purwanto bahwa upaya penanggulangan Karhutla ini diperlukan kekompakan dan sinergitas di semua lini. Ketika kompak dan konsisten dalam menjalankan pola-pola penanggulangan yang sudah ada, maka terjadinya Karhutla di Provinsi Jambi dapat diminimalisir.

“Menurut saya polanya kan sudah ada, jadi tinggal bagaimana konsistensi kita, komitmen kita untuk melaksanakan pola-pola yang ada ini sehingga karhutla ini bisa teratasi,”terangnya.

Disisi lain, Edi Purwanto menyebut bahwa pemerintah Provinsi Jambi telah mengumpulkan seluruh personil yang disiagakan untuk penanggulangan Karhutla di Provinsi Jambi. Komitmen dan konsisten dari semua pihak diharapkan persoalan Karhutla ini bisa dicegah dan tertangani dengan baik.

“Pemerintah daerah sudah mengatakan bahwa personil manggala agni sudah dikumpulkan, harapannya insha allah di Jambi tidak terjadi Karhutla dan sekalipun terjadi kita berharap tidak parah dan bisa terkendali,” pungkasnya. (ADV)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Humas DPRD Prov Jambi

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 133 kali dibaca
Follow Facebook, Twitter dan Tiktok Lintastungkal untuk update berita terbaru setiap hari.

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru