Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur

- Redaksi

Senin, 3 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anak-Anak dari Masjid Nur Annisa Gotong Papan Himbauan Kamtibmas (Humas)

Anak-Anak dari Masjid Nur Annisa Gotong Papan Himbauan Kamtibmas (Humas)

KUALA TUNGKAL – Masjid Nur Annisa Polres Tanjung Jabung Barat Polda Jambi perdana mengikuti festival arakan sahur tradisi di Kabupaten Tanjung Jabung Barat setiap menyambut Bulan Suci Ramadhan.

Ikut andil dalam memeriahkan festival arakan sahur Ramadhan 2025, Polres Tanjung Jabung Barat turut memberikan Edukasi masyarakat terkait Kamtibmas.

Edukasi kepada Masyarakat ini disampaikan langsung oleh Personil Polres dan Anak-Anak Remaja Masjid Nur Annisa dengan membawa sejumlah Papan himbauan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Papan himbauan itu bertuliskan agar masyarakat waspada dengan tindak pidana Curanmor, berhati-hati saat meninggalkan Rumah agar tidak terjadi kebakaran dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas.

“”Selain memeriahkan Festival Arakan Sahur yang masuk Event Nasional, keikutsertaan Masjid Nur Annisa dalam kegiatan ini untuk mengedukasi masyarakat untuk bersama-sama menjaga Kamtibmas,” ungkap Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Agung Basuki, Minggu (2/3/2025).

Di momen ini sebut AKBP Agung Basuki, Polres ingin menunjukkan kepada masyarakat bahwasanya Polisi adalah mitra masyarakat sebagai pengayom.

“Dengan keterlibatan personil dan Anak-Anak Remaja Masjid Nur Annisa kita optimis menang,” pungkasnya.***

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Polres Tanjabbar Gandeng Mahasiswa, Aliansi BEM dan OKP Berbagi Sembako Jelang Ramadhan
Berita ini 23 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Senin, 3 Maret 2025 - 01:30 WIB

Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Berita Terbaru