KUALA TUNGKAL – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tanjab Barat resmi mengumumkan Nama-nama Terpilin Anggota Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) yang lulus seleksi hari ini, Rabu (26/10/22).
Pengumuman Resmi Bawaslu Tanjab Barat itu bernomor : 27/KP.01.00/K/JA-07/10/22 tanggal 26 Oktober 2022.
Berikut daftar nama-nama yang dinyatakan lulus seleksi anggota Panwascam di 13 Kecamatan :
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Kecamatan Batang Asam
Diro Parno
Junardi
Suwardi
Kecamatan Muara Papalik
Al Jamilah
Abdul Kadir
Pratika Rahmat
Kecamatan Merlung
Ahmad Musawir
Panji Rajiwa
Sigit Andian
Kecamatan Renah Mendaluh
Aan Kunaivi
Yusful Aska
Zamzami
Kecamatan Tungkal Ulu
Afrizal Evendi
Emi Andiyani
M. Zikri
Kecamatan Tebing Tinggi
Deni MS
Gilang Harfani Sutra
Zaharuddin MZ
Kecamatan Senyerang
Abd. Hamid Bakar
Muntaha Mahpud
M. Supemri
Kecamatan Bram Itam
Akbar Saputra Jumsar
Bambang Nurdiansah
Fatkhul Rakhman Khakim
Kecamatan Kuala Betara
Mita Kartini
Rakhmat
Zainurrohman
Kecamatan Pengabuan
Ahmad Muntakhob
Mustarom
Rodi Hermansyah
Kecamatan Betara
Abd. Gani
Faturrahman
Yuslim
Kecamatan Tungkal Ilir
Masudin
M. Ridho Ermansyah
Umi Fadilah
Kecamatan Seberang Kota
Arhap
Heriyanto
Khairul Anwar.
Download Pengumuman Lengkap