Jelang Libur Nataru, Arus Penumpang di Pelabuhan Terpantau Masih Sepi

- Redaksi

Minggu, 20 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Speedboad di Pelabuhan LASDP Kuala Tungkal

FOTO : Speedboad di Pelabuhan LASDP Kuala Tungkal

KUALA TUNGKAL – Arus penumpang di pelabuhan LLASDP Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, menjelang natal dan tahun baru, Minggu (20/12/20) terpantau masih lengang.

Andi Kusmanto, A.Md, Penanggung Jawab Pelabuhan LLASDP mengakui bahwa saat ini tidak ada lonjakan penumpang. Rata-rata perhari penumpang yang datang maupun berangkat dari dan akan ke Pelabuhan LLASDP Kuala Tungkal sekitar 50 sampai 60 orang.

“Kalau kondisi sekarang masih seperti biasa, penumpang masih sepi,” ujar Andi, Minggu (20/12/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, terkait dengan kemungkinan lonjakan penumpang di jelang natal dan tahun baru ini, Andi belum bisa memastikan apakah akan ramai atau tidak.

Namun jika berkaca pada tahun 2019 silam, lonjakan penumpang terjadi sekitar tanggal 21 hingga 30 Desember.

“Kalau diliat tahun lalu itu tanggal 21 sampai 30 baru ada lonjakan penumpang. Tapi kalau tahun ini tidak bisa juga kita prediksi seperti apa, karena pandemi Covid-19,” ungkapnya.(MR)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu ngobrol santai dengan warga terkait keamanan Lingkungan
Nelayan Tanjab Barat Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan MD
Polres Tanjab Barat turunkan 105 Personil amankan Rumah Ibadah dan Pemukiman saat Imlek
Harapan Warga Tionghoa di Tahun Ular Kayu Imlek 2025
Dugaan Korupsi Dana BOK Dan JKN di Puskesmas Sentosa Baru Merebak, Ketua DPW PWDPI Sumut Pertanyakan 40 Puskesmas Lainnya di Kota Medan
Ucok Mora Pimpin Percasi Tanjab Barat untuk Periode Kedua 2025-2029
Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi Lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK
Lapas Jambi Bersinergi Bersama Ditresnarkoba Polda Jambi Ungkap Peredaran Narkoba
Berita ini 68 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 09:02 WIB

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu ngobrol santai dengan warga terkait keamanan Lingkungan

Sabtu, 1 Februari 2025 - 19:55 WIB

Nelayan Tanjab Barat Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan MD

Rabu, 29 Januari 2025 - 14:43 WIB

Polres Tanjab Barat turunkan 105 Personil amankan Rumah Ibadah dan Pemukiman saat Imlek

Rabu, 29 Januari 2025 - 13:11 WIB

Harapan Warga Tionghoa di Tahun Ular Kayu Imlek 2025

Senin, 27 Januari 2025 - 18:59 WIB

Dugaan Korupsi Dana BOK Dan JKN di Puskesmas Sentosa Baru Merebak, Ketua DPW PWDPI Sumut Pertanyakan 40 Puskesmas Lainnya di Kota Medan

Berita Terbaru