Kapolda Jambi Pimpin Sertijab 5 PJU Polda

- Redaksi

Kamis, 7 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolda Jambi, Irjen Pol A Rachmad Wibowo memimpin Serah Terima Jabatan (Sertijab) lima pejabat utama Polda Jambi di Mako Batalyon C Satbrimob Polda Jambi di KM 7 Kelurahan Tebing Tinggi Kecamatan Tebo Tengah, Kamis (07/01/21).

FOTO : Kapolda Jambi, Irjen Pol A Rachmad Wibowo memimpin Serah Terima Jabatan (Sertijab) lima pejabat utama Polda Jambi di Mako Batalyon C Satbrimob Polda Jambi di KM 7 Kelurahan Tebing Tinggi Kecamatan Tebo Tengah, Kamis (07/01/21).

Kapolda Jambi mengatakan, bahwa jabatan yang diserah terimakan di Polda Jambi itu sebenarnya ada 7 orang dan 2 diantaranya sudah diserahterimakan pada 4 Januari 2021 kemarin.

“Kepada bapak-bapak jabatan lama kami sampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya, saudara-saudara sekalian karena selama ini saya melaksanakan kegiatan operasional telah memberikan yang terbaik,” paparnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya tidak bisa merinci satu persatu namun salah satu yang saudara pejabat lama adalah bagaimana telah bersama-sama berhasil menyelesaikan konflik masyarakat di daerah, pada masyarakat di Desa Semurep dan Muak Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi.

“Kita tidak bisa bekerja sendiri, saya ucapkan terima kasih yang selalu mengawal kegiatan perdamaian tersebut,” jelasnya.

Dirinya meminta kepada seluruh jajarannya terus menjaga wibawa polri di depan masyarakat dan kepercayaan masyarakat.

Kepada pejabat baru selamat bergabung dan menyesuaikan diri dengan tugas yang baru tanpa ada out untuk langsung berkarya bagi masyarakat melalui Polda Jambi.

“Kita ucapkan terima kasih kepada para pejabat yang lama, saudara-saudara semua mendapat promosi jabatan,” tegasnya.

Turut hadir dalam acara tersebut, Danrem 042/Gapu, Brigjen TNI M. Zulkifli, Wakapolda Jambi, Brigjen Pol Yudawan R, Bupati dan Wakil Bupati Tebo, Forkompinda Kabupaten Tebo, Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres/ta jajaran Polda Jambi.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kolaborasi Pemda dan Dunia Usaha, Gedung Petro Berkah Pengabuan Covention Center Diresmikan
Pemda Tanjab Barat Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok dan Ketertiban Umum
Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030
Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi
FGD Ranperda Inisiatif DPRD Bahas Perubahan 2 Perda Tanjab Barat
Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’
Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit
DPRD Tanjab Barat Lakukan Reses Kedua Tahun Sidang 2024-2025
Berita ini 442 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 23:52 WIB

Kolaborasi Pemda dan Dunia Usaha, Gedung Petro Berkah Pengabuan Covention Center Diresmikan

Senin, 3 Maret 2025 - 23:11 WIB

Pemda Tanjab Barat Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok dan Ketertiban Umum

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:16 WIB

Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:07 WIB

Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:22 WIB

FGD Ranperda Inisiatif DPRD Bahas Perubahan 2 Perda Tanjab Barat

Berita Terbaru