Kapolda Jambi Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera

- Redaksi

Senin, 22 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera. FOTO : Humas

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera. FOTO : Humas

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo terima silaturahmi organisasi Field Security Coordination Officer UNDSS Indonesia – Sumatera di ruang Coffee Morning Mapolda Jambi, Senin, (22/8/22).

Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol Mulia Prianto melalui Kasubbid Penmas, Kompol Mas Edy menyebutkan, kedatangan organisasi FSCO tersebut bertujuan untuk memperkenalkan keberadaan UNDSS di Provinsi Jambi.

Disebutkan Mas Edy, organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera tersebut merupakan sebuah organisasi yang bergerak di Departemen Keselamatan dan Keamanan yang berada dibawah PBB langsung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“FSCO UNDSS juga ingin berkoordinasi tentang keamanan dan mengenai isu-isu keamanan dan keselamatan di tiap-tiap daerah,” jelasnya.

Merespon perihal yang disampaikan tersebut, Kapolda Jambi akan segera menindaklanjuti permintaan kerjasama tersebut.

“Kapolda Jambi juga turut menyampaikan jika ada kesulitan maupun hambatan terkait pelaksanan tugas rekan-rekan UNDSS di wilayah Provinsi Jambi, rekan-rekan dapat melakukan koordinasi dengan kami,” tandas Mas Edy. ((Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang
Gotong Papan Himbauan, Remaja Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat Meriahkan Arakan Sahur
Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah
Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP
Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna
Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan
BREAKING NEWS : Kubikel Gardu Hubung Kuala Tungkal Keluarkan Asap Sejumlah Wilayah Padam
Subdenpom II/2-2 Tanjab Sosialisasi OPS Gaktib
Berita ini 131 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:55 WIB

Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 3 Orang Hilang

Sabtu, 1 Maret 2025 - 15:11 WIB

Dinas Ketahanan Pangan Tanjabbar Gelar GPM Sambut Ramadhan 1446 Hijriah

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:33 WIB

Polda Jambi Gelar Kegiatan Baksos Polri Presisi Gandeng Mahasiswa dan OKP

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:31 WIB

Sambut Bulan Ramadhan, Inisiatif Abdi Rubah Wajah Pelabuhan Roro Penuh Warna

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:19 WIB

Hermansyah : TS Kopi Tiam dan Biliar Daya Tarik Wisata serta Wadah Calon Atlet Asah Kemampuan

Berita Terbaru