Kapolda Jambi Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera

- Redaksi

Senin, 22 Agustus 2022 - 17:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera. FOTO : Humas

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo Terima Silaturahmi Organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera. FOTO : Humas

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo terima silaturahmi organisasi Field Security Coordination Officer UNDSS Indonesia – Sumatera di ruang Coffee Morning Mapolda Jambi, Senin, (22/8/22).

Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol Mulia Prianto melalui Kasubbid Penmas, Kompol Mas Edy menyebutkan, kedatangan organisasi FSCO tersebut bertujuan untuk memperkenalkan keberadaan UNDSS di Provinsi Jambi.

Disebutkan Mas Edy, organisasi FSCO UNDSS Indonesia-Sumatera tersebut merupakan sebuah organisasi yang bergerak di Departemen Keselamatan dan Keamanan yang berada dibawah PBB langsung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“FSCO UNDSS juga ingin berkoordinasi tentang keamanan dan mengenai isu-isu keamanan dan keselamatan di tiap-tiap daerah,” jelasnya.

Merespon perihal yang disampaikan tersebut, Kapolda Jambi akan segera menindaklanjuti permintaan kerjasama tersebut.

“Kapolda Jambi juga turut menyampaikan jika ada kesulitan maupun hambatan terkait pelaksanan tugas rekan-rekan UNDSS di wilayah Provinsi Jambi, rekan-rekan dapat melakukan koordinasi dengan kami,” tandas Mas Edy. ((Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hamdani : Komunitas Seniman Tanjab Barat Berikan Warna Bagi Perkembangan Daerah
Bersama Masyarakat, Satgas TMMD ke-124 Bahu Membahu Kerjakan Sumur Bor di SDN 092 Tanjab Barat
Lindungi Generasi Muda Dari Judi Online dan Narkoba, Tanjab Barat Perkuat Kerjasama Dengan APH
Hybrid Evaluasi KLA, Bupati Tanjab Barat Targetkan Kategori Nindya
D’MASIV dan Buya Yahya Bahas Kolaborasi Seni untuk Dakwah dan Kemanusiaan
Kasatlantas dan Kapolsek Tebing Tinggi Berganti, Kapolres Tanjabbar Tunggu Terobosan Kreatifnya
Kapolda Jambi Tekankan Tampil Apa Adanya, Jauhi Judi Online dan Narkoba
Progres Capai 25,3 Persen Dandim 0419/Tanjab Targetkan Pengerjaan Jalan TMMD Ke-124 Rampung Tepat Waktu
Berita ini 131 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Mei 2025 - 23:32 WIB

Hamdani : Komunitas Seniman Tanjab Barat Berikan Warna Bagi Perkembangan Daerah

Senin, 12 Mei 2025 - 21:14 WIB

Bersama Masyarakat, Satgas TMMD ke-124 Bahu Membahu Kerjakan Sumur Bor di SDN 092 Tanjab Barat

Sabtu, 10 Mei 2025 - 23:52 WIB

Lindungi Generasi Muda Dari Judi Online dan Narkoba, Tanjab Barat Perkuat Kerjasama Dengan APH

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:57 WIB

Hybrid Evaluasi KLA, Bupati Tanjab Barat Targetkan Kategori Nindya

Kamis, 8 Mei 2025 - 18:03 WIB

D’MASIV dan Buya Yahya Bahas Kolaborasi Seni untuk Dakwah dan Kemanusiaan

Berita Terbaru