Kapolsek KSKP Gelar Sosialisasi Pelayanan dan Keamanan Jasa Pelabuhan Terhadap Tukang Ojek dan Porter

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Besama Usai Giat Sosialisasi

FOTO : Besama Usai Giat Sosialisasi

KUALA TUNGKAL – Kapolsek Kawasan Pelabuhan IPTU Agung Heru Wibowo, SH, MH bersama personil melaksanakan Sosialisasi dan Himbauan terhadap Tukang Ojek dan Porter Pelabuhan.

Giat tersebut terkait pelayanan terhadap pengguna jasa pelabuhan dalam menghadapi hari Natal dan Tahun Baru 2020 di Mapolsek KSKP, Selasa (24/12/19).

Sebanyak 88 orang yang mengikuti sosialisasi tersebut. Mereka terdiri terdiri dari 68 orang Tukang Ojeg terdiri dari 9 Pangkalan Ojek dan 20 orang porter pelabuhan termasuk Ketua umum persatuan Ojeg Kec Tungkal Ilir M. NASIR juga hadir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada sambutannya Kapolsek himbauan kepada peserta dalam hal pelayanan terhadap penumpang di wilayah pelabuhan agar dilakukan dengan penuh simpatik dan sopan santun

Terkait menghadapi lonjakan penumpang jelang hari raya Natal dan tahun baru 2020, para tukang ojek dan porter pelabuhan wajib menjaga keamanan dan ketertiban dalam melayani penumpang.

“Demikian juga untuk berpartisipasi menjaga keselamatan dan menjaga barang-barang milik penumpang,” terang IPTU Agung.

Sisi lain Agung juga menghimbau abang-abang ojeg wajib mentaati peraturan lalu lintas dengan melengkapi kelengkapan kendaraan bermotor masing – masing.

“Kami juga harapkan agar setiap saat selalu bekerjasama dan saling berkoordinasi serta memberikan informasi dengan pihak keamanan / pihak kepolisian jika terdapat hal – hal yang mengarah terjadinya Tindak Kriminal,” tutupnya.

Setelah sosialisasi Kapolsek memberikan sarana kontak kepada peserta berupa Jaket Rompi sebanyak 75 lembar yang diserahkan secara simbolis kepada Ketua Umum Persatuan Ojeg sdr. M. NASIR dan masing – masing Ketua Pangkalan Ojek.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang
Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam
Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki
Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan
Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan
Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi
Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus
Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan
Berita ini 104 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 13:02 WIB

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang

Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:09 WIB

Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam

Kamis, 22 Februari 2024 - 14:11 WIB

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki

Sabtu, 17 Februari 2024 - 21:27 WIB

Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan

Jumat, 19 Januari 2024 - 21:45 WIB

Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan

Selasa, 16 Januari 2024 - 23:17 WIB

Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi

Sabtu, 13 Januari 2024 - 19:27 WIB

Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus

Jumat, 12 Januari 2024 - 20:24 WIB

Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan

Berita Terbaru