Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Barat Motivasi Anak-anak Membaca Buku Di Rumah Taman Baca Kemala Pengabuan

- Redaksi

Senin, 25 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASTUNGKAL.COM, PENGABUAN – Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Barat Ny. Ade Sinaga bersama pengurus lakukan kunjungan ke Rumah Taman Bacaan Kemala Bhayangkari Polsek Pengabuan dan Mapolsek Pengabuan, Senin (25/02/19).

Rumah Taman Bacaan Kemala didirikan karena kepedulian terhadap pendidikan yang digagas oleh Bhabinkamtibmas BRIPKA Ucen S Kasih dan Bhayangkari Polsek Pengabuan.

Kunjungan Ibu Ketua Cabang Bhayangkari Tanjab Barat bersama rombongan tersebut disambut Kapolsek Pengabuan IPTU. Agus A. Purba, SH dan Ibu Ketua Ranting Bhayangkari Pengabuan, Ibu Wakil Ranting Bhayangkari Pengabuan Ny. ITA PURBA serta Ibu-Ibu Pengurus Bhayangkari Ranting Pengabuan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Pengabuan IPTU. Agus A. Purba menungkapkan kunjungan tersebut guna melihat langsung kondisi serta proses belajar di taman bacaan serta memberikan binaan untuk memberikan arahan untuk menumbuhkan Minat Baca anak di Rumah Taman Bacaan Kemala Bhayangkari yang merupakan Kantor BKTM Kelurahan Teluk Nilau Polsek Pengabuan.

Dalam kesempatan ini, Ny. Ade Sinaga mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada anggota BKTM dan Kapolsek Pengabuan atas dedikasinya mendirikan Taman Baca di Kantor BKTM Teluk Nilau seraya menyerahkan bantuan sejumlah buku bacaan.

“Terima kasih juga kepada anak-anak yang sntusias memanfaatkan Taman Baca, semoga kelak menjadi anak yang sukses dan berhasil dalam menggapai cita -citanya,” ucap Ny. Ade.

Kemudian kunjungan juga dilakukan ke SDN No. 97 Desa Suak Samin disambut hangat Disambut oleg Guru SD CAMELIA dan Ketua BPD desa Suak Samin M. ERWIN.

Selanjutnya Ny. Ade Sinaga juga mengunjungi memberikan arahan kegiatan membaca bersama dengan Murid-Murid SDN No. 45 di Desa Parit Sidang, didampingi oleh Kepsek Ibu SITI AISYAH S.Pd,SD dan Kades Parit Sidang M. YANI,A.Ma.

“Anak-anak jangan bosan membaca buku. Buku adalah jendelah dunia. Dengan membaca buku kita dapat mengetahui isi Dunia, untuk itu adik-adik jangan pernah untuk malas membaca buku” katanya memotivasi.

Dalam kunjungan ini Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Tanjab Barat juga memberikan Bantuan Sosial berupa Sembako kepada Masyarakat Kurang mampu ibu ENI YANTI di RT 04 Dusun Sederhana Desa Suak Samin.

Editor : Tim Redaksi

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang
Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam
SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama
Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi
Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat
Satu Siswi SMPN 2 Kuala Tungkal Terbaik Satu Tes Akademik PPDB di SMA Titian Teras
Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki
Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan
Berita ini 309 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 13:02 WIB

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang

Sabtu, 23 Maret 2024 - 19:09 WIB

Bupati Bersama Kapolres Tanjabbar Safari Ramadhan di Desa Kampung Baru Kecamatan Batang Asam

Sabtu, 23 Maret 2024 - 10:14 WIB

SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama

Kamis, 21 Maret 2024 - 15:50 WIB

Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi

Rabu, 6 Maret 2024 - 16:58 WIB

Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat

Senin, 4 Maret 2024 - 14:35 WIB

Satu Siswi SMPN 2 Kuala Tungkal Terbaik Satu Tes Akademik PPDB di SMA Titian Teras

Kamis, 22 Februari 2024 - 14:11 WIB

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki

Sabtu, 17 Februari 2024 - 21:27 WIB

Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan

Berita Terbaru