Satgas Pamrahwan Memberikan Bantuan Buku Gratis ke Rumah Taman Baca Saefey

- Redaksi

Kamis, 28 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Pamrahwan Memberikan Bantuan Buku Gratis ke Rumah Taman Baca Saefey

Satgas Pamrahwan Memberikan Bantuan Buku Gratis ke Rumah Taman Baca Saefey

SUARA TNI – Letda Inf Bambang Wijanarko Danpos 5 Maba SSK I Satgas Yonif RK 732/Banau beserta 2 Orang  anggota memberikan bantuan buku bacaan berupa pelajaran Matematika, Bahasa Indonesia dan Penjaskes di Taman bacaan yang terpusat di dekat pendopo Maba, Rabu (27/10/21).

Penyaluran buku gratis ini sebagai wujud dari pada kepedulian Pos Maba untuk  menambah wawasan dan meningkatkan SDM khususnya anak- anak sebagai generasi muda.

Dalam acara pemberian buku untuk perpustakaan  Taman baca saefey  diisi dengan kegiatan Penertiban protokol kesehatan dengan membagikan masker gratis kepada anak-anak maupun ustadz dan Ustadzah di taman baca tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gagasan taman baca ini dipelopori oleh Bpk Al Qadri yang punya misi sama untuk meningkatkan SDM anak-anak di desa Soagimalaha kec. Maba Kab Haltim sehingga terciptanya generasi penerus bangsa yang mampu berkreasi dan berinovasi walaupun keberadaannya di plosok negeri ini.

Dalam rilisnya di Kotis Tobelo Dansatgas Yonif RK 732/Banau (Letkol Inf Harriyanto Hendrik S.E) mengatakan bahwa dalam setiap Kegiatan dilapangan harus selalu menjadi contoh dan mempelopori Usaha-usaha yang ada disekelilingnya serta membantu masyarakat bahu membahu sehingga masyarakat yang berada disekitar Pos merasakan kenyamanan dengan keberadaan Pos Satgas Yonif RK 732/Banau, Kunci utama yaitu menjaga kehormatan diri dimuka umum.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Anggota Kodim 0417/Kerinci Bantu Warga Bersihkan Lumpur Pasca Banjir
Korem 042/Gapu Gelar Upacara Bendera 17-an Bulan April 2024, Ini Penekanan Panglima TNI
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Pangdam II/Sriwijaya Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Korem 042/Gapu
Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Perketat Pemeriksaan di Perbatasan
Peduli Kemanusiaan, Persit KCK Koorcab XXVI Kodim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah
Danlanud Iswahjudi Sidak, Antisipasi Penyalahgunaan Gudang
Wujudkan Prajurit taat Hukum, Korem 042 Gapu Adakan Penyuluhan Hukum di Satuan Yonif 142 KJ
Berita ini 119 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 08:05 WIB

Anggota Kodim 0417/Kerinci Bantu Warga Bersihkan Lumpur Pasca Banjir

Rabu, 17 April 2024 - 19:48 WIB

Korem 042/Gapu Gelar Upacara Bendera 17-an Bulan April 2024, Ini Penekanan Panglima TNI

Rabu, 17 April 2024 - 13:38 WIB

Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri

Selasa, 26 Maret 2024 - 19:49 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Buka Puasa Bersama Keluarga Besar Korem 042/Gapu

Kamis, 21 Maret 2024 - 14:45 WIB

Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Perketat Pemeriksaan di Perbatasan

Rabu, 28 Februari 2024 - 15:05 WIB

Peduli Kemanusiaan, Persit KCK Koorcab XXVI Kodim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah

Selasa, 27 Februari 2024 - 15:21 WIB

Danlanud Iswahjudi Sidak, Antisipasi Penyalahgunaan Gudang

Selasa, 27 Februari 2024 - 14:50 WIB

Wujudkan Prajurit taat Hukum, Korem 042 Gapu Adakan Penyuluhan Hukum di Satuan Yonif 142 KJ

Berita Terbaru

Bupati H Anwar Sadat bersama IKA-PMII, Sahabat, Kader dan Anggota PMII Tanjab Barat. FOTO : Humas

Advetorial

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Kamis, 25 Apr 2024 - 21:13 WIB