Satgas TMMD Kodim HST Bantu Warga Panen Cabai

- Redaksi

Minggu, 10 Oktober 2021 - 14:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas TMMD Kodim HST Bantu Warga Panen Cabai. FOTO : Pendim1002

Satgas TMMD Kodim HST Bantu Warga Panen Cabai. FOTO : Pendim1002

SUARA TNI – Personil Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-112 Kodim 1002/Hulu Sungai Tengah (HST) memanfaatkan waktu luangnya untuk membantu warga memetik hasil tanaman Cabai.

Panen dilakukam di lahan milik Badrun (46) warga Desa Rantau Keminting, Kecamatan Labuan Amas Utara, Minggu, (10/10/2021).

Lokasi tanaman cabau ini memang berada tidak jauh dari lokasi sasaran TMMD.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melihat warga sedang panen hasil perkebunan, Anggota satgas tersebut langsung mendatangi warga untuk membantu panen cabai yang mana, Cabai merupakan hasil komuditi andalan warga Desa Rantau Keminting. Setelah itu, mereka juga ikut mengumpulkan hasil panen.

“Melihat warga yang sedang memetik cabai, tanpa pikir panjang kami langsung ikut membantunya. Sambil belajar dan mendapatkan ilmu tentang cara menanam cabai yang baik dan benar agar lebih subur,” ucap Sertu Rizki Ridwan, salah satu anggota Yonif 621/Manuntung yang tergabung dalam satgas TMMD Ke-112 Kodim 1002/HST.

Sementara Badrun pemilik lahan mengucapkan terima kasih kepada anggota TMMD, karena saya dibantu saat panen cabai.

“Saya tak sangka, bapak TNI mau meluangkan waktunya untuk membantu saya,” ungkapnya.(Pendim1002)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Kamis, 17 April 2025 - 18:03 WIB

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak

Rabu, 16 April 2025 - 23:14 WIB

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB