Wabup; Even O2SN Diharapkan Jadi Ajang Learning Experience

- Editor

Jumat, 26 April 2019 - 05:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASTUNGKAL.COM, KUALA TUNGKAL – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Amir Sakib berharap Even O2SN dapat menjadi ajang learning experience atau pengalaman belajar bagi siswa.

Hal itu disampaikan Wabup saat membuka secara O2SN tingkat SD dan SMP Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang digelar di Stadion Bhakti Karya Kuala Tungkal. Jumat (26/04/19) pagi.

O2SN ini mengangkat 2 tema, Tingkat SMP yaitu “melalui O2SN membentuk pelajar yang berprestasi akademis, olahraga, dan berbudipekerti luhur”, sedangkan Tingkat SD “Membangun Karakter Unggul melalui kegiatan olahraga pendidikan”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut enurut Wabup kegiatan O2SN ini merupakan momen yang tepat bagi anak-anak usia belajar untuk berkreasi, berinovasi, berkompetisi dan berprestasi.

BACA JUGA :  Sekolah Sepi, Siswa SMPN 2 Kuala Tungkal Belajar Via Daring Akibat Kabut Asap

“Kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional ini bukan hanya berorientasi pada kejuaraan, tetapi O2SN ini juga merupakan ajang pembelajaran dalam hal mengembangkan sikap dan kepribadian siswa” ujarnya.

Wakil Bupati juga menghimbau panitia, pendamping, wasit dan peserta untuk senantiasa menjaga dan memelihara situasi keamanan dan ketertiban, serta mengutamakan semangat kerjasama, persaudaraan, dan persatuan selama dilangsungkannya O2SN.

Data yang dihimpun dari Panitia yang disampaikan Ardian, S.Sos Kabid Dikdas Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tanjsb Barat, peserta O2SN diikuti perwakilan seluruh kecamatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat dengan jumlah sebanyak 70 peserta dan 30 pendamping.

BACA JUGA :  Sekolah Sepi, Siswa SMPN 2 Kuala Tungkal Belajar Via Daring Akibat Kabut Asap

Sedangkan cabang yang dilombakan meliputi, atletik, badminton, pencak silat dan karate. Rencananya kegiatan O2SN ini akan diselenggarakan mulai tanggal 25 sampai 30 April mendatang.

Tampak hadri pada pembukaan O2SN tingkat SD dan SMP, Sekretaris Daerah, Kepala OPD, Kepala Bagian lingkup Sekretariat Daerah, serta Panitia, Wasit, Juri, Pendamping dan Peserta O2SN Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Editor : Tim Redaksi

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Sekolah Sepi, Siswa SMPN 2 Kuala Tungkal Belajar Via Daring Akibat Kabut Asap
UNJA Kirim Puluhan Mahasiswa Magang ke Jerman
Peringatan Haornas ke-40 dan HUT TNI ke-78, Wabup Hairan Senam Bersama Masyarakat
Olahraga bersama HUT TNI ke-78, Wujud Sinergisitas TNI-Polri dan Pemprov Jambi
UNJA Sebar 435 Mahasiswa Pro-IDe ke Desa-Desa
Atlet Taekwondo Tanjabbar Raih 16 Medali di Kejurwil dan 9 Tiket Kejurnas
Jalan Santai di Merlung, Dudi Purwadi Ajak Masyarakat Jaga Kesehatan
Tiga Putra-Putri Tanjab Barat Lulus Seleksi Taruna STTD Tahun 2023
Berita ini 41 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 3 Oktober 2023 - 09:18 WIB

BREAKING NEWS : 2 Korban Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan Meninggal

Senin, 2 Oktober 2023 - 09:24 WIB

1 Korban Tenggelan di Tebo Ditemukan Meninggal, Tim SAR Lanjutkan Pencarian 2 Korban Lainnya

Minggu, 1 Oktober 2023 - 21:50 WIB

5 Warga Tebo Tenggelam di Sungai Batanghari, 2 Ditemukan, 3 dalam Pencarian

Selasa, 19 September 2023 - 19:02 WIB

Pemerintah Kabupaten Tebo Umumkan Penerimaan PPPK Tahun 2023, Ini RInciannya

Jumat, 11 Agustus 2023 - 01:12 WIB

Kasrem 042/Gapu Minta Warga Desa Talang Silungko Rawat Hasil Program TMMD Ke-117 Kodim 0416/Bute

Minggu, 6 Agustus 2023 - 12:48 WIB

Korban Tenggelam di Bekas Tambang Ditemukan Setelah Dilakukan Manuver Rubber Boat Buat Ombak

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 21:46 WIB

Tim SAR Bungo Lakukan Pencarian Pemuda Tenggelam di Danau Toska

Senin, 31 Juli 2023 - 00:46 WIB

Kabur 5 Bulan Usai Dilaporkan Seruduk Pacar Pemuda di Tebo Diciduk di Warung Nasi Uduk

Berita Terbaru

Pengurus dan Wartawan IWO Jambi dan Erni Medika saat Kegiatan Bagikan Ribuan Masker Gratis. FOTO : HMS

Kota Jambi

IWO Jambi dan RS Erni Medika Bagikan Ribuan Masker Gratis

Selasa, 3 Okt 2023 - 18:43 WIB

Penampakan Punging Rumah Milik Badawi (50) warga di Jalan Harmoko RT. 02 Dusun Harapan 1 Desa Tanjung Senjulang, Kecamatan Bram Itam Kabupaten Tanjung Jabung Barat Pasca Terbakar. FOTO : Istimewa

Peristiwa

Rumah Warga di Tanjung Senjulang Ludes Terbakar

Selasa, 3 Okt 2023 - 11:24 WIB