Wadir Intelkam Polda Jambi Buka FGD SMSI ‘Peran Media Siber Tangkal Hoaks di Tahun Politik’

- Redaksi

Sabtu, 20 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wadir Intelkam Polda Jambi AKBP Andi Irwan Purnamawan, SIK Hadir (tengah) Membuka FGD SMSI Provinsi Jmabi di Hotel Shang Ratu, Jumat (19/5/23). FOTO : Dhea

Wadir Intelkam Polda Jambi AKBP Andi Irwan Purnamawan, SIK Hadir (tengah) Membuka FGD SMSI Provinsi Jmabi di Hotel Shang Ratu, Jumat (19/5/23). FOTO : Dhea

JAMBI – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Jambi bersama Direktorat Intelkam Polda Jambi menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) bertajuk ‘Peran Media Siber Tangkal Hoaks di Tahun Politik’.

FGD dibuka oleh Direktur Intelkam Polda Jambi Kombes Pol. Ronalzie Agus, S.I.K yang diwakili oleh Wadir Intelkam AKBP Andi Irwan Purnamawan, SIK di Hotel Shang Ratu, Jumat (19/5/23). malam.

Dalam sambutannya, Wadir Intelkam Polda Jambi AKBP Irwan Andy Purnamawan mengatakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) adalah suatu proses pengumpulan informasi suatu masalah tertentu yang sangat spesifik melalui diskusi kelompok, khususnya masalah yang akan timbul selama tahapan pemilu serentak tahun 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagaimana diketahui bahwa saat Pemilu ini telah memasuki tahapan pengajuan bakal calon anggota DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD kabupaten/kota.

Sedangkan tujuan dari kegiatan FGD ini adalah untuk memperoleh masukan dan informasi terkait pencegahan berita hoax selama tahapan pemilu serentak tahun 2024.

“Melalui kegiatan FGD ini agar kita menyamakan persepsi untuk mewujudkan stabilitas politik yang kondusif di provinsi Jambi khususnya dan nasional umumnya menjelang pemilu serentak tahun 2024,” ujarnya.

Ia meminta kepada peserta FGD selama kegiatan berlangsung agar, pertama, tidak segan-segan

memberikan informasi, masukan dan saran kepada Polda Jambi tentang situasi dan permasalahan kamtibmas yang terjadi di wilayah hukum Polda Jambi.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Penulis : Dhea

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?
Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI
Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi
Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN
Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi
Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara
Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat
Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi
Berita ini 84 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Selasa, 20 Februari 2024 - 12:33 WIB

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?

Senin, 19 Februari 2024 - 00:49 WIB

Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI

Minggu, 18 Februari 2024 - 01:00 WIB

Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi

Sabtu, 3 Februari 2024 - 19:17 WIB

Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN

Kamis, 1 Februari 2024 - 19:27 WIB

Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi

Senin, 29 Januari 2024 - 19:02 WIB

Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara

Minggu, 28 Januari 2024 - 19:50 WIB

Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat

Senin, 22 Januari 2024 - 08:33 WIB

Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi

Berita Terbaru