Wartawan Tanjabbar Bagi Ribuan Masker Kepada Warga

- Editor

Jumat, 20 September 2019 - 13:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kegiatan Wartawan Tsnjsbbar Membagikan Ribuan Masker kepada masyarakat pengguna jalan, Jum'at (20/09/19)

FOTO : Kegiatan Wartawan Tsnjsbbar Membagikan Ribuan Masker kepada masyarakat pengguna jalan, Jum'at (20/09/19)

KUALA TUNGKAL – Sebagai wujud rasa Kepedulian dengan kesehatan masyarakat terkait dampak bencana kabut asap yang menyelimuti Kabupaten Tanjab Barat khususnya Kota Kualatungkal, insan pers Tanjabbar turun kejalanan untuk membagikan ribuan masker kepada masyarakat pengguna jalan, Jum’at (20/09/19).

Salah satu wartawan mengatakan, total ada 6000 masker yang di bagikan kepada warga terutama pengguna jalan raya dalam Kota Kualatungkal.

“Hari ini kita habis kan dua dus atau 4.000 lembar dulu karena ngejar waktu karena yang laki-laki juga mau Shalat Juam’at, rencana besok kita bagikan lagi sisanya satu dus atau 2.000 lembar. Hal ini kita lakukan sebagai rasa peduli kita terhadap masyarakat karena dampak kabut asap yang kian pekat di daerah kita,” ujar Rita, salah satu wartawan yang bertugas di Kabupaten Tanjab Barat.

Dijelaskannya, akibat dampak dari kabut asap, penderita Infeksi saluran pernapasan Akut (Ispa) di kabupanen Tanjabbar terus meningkat. Hal ini yang membuat insan pers turut prihatin terhadap dampak kabut asap yang sudah menjadi bencana tahunan bagi masyarakat.

“Berdasarkan data yang kita himpun dari Dinkes Tanjabbar, dua bulan terakhir ini sekitar ribuan warga Tanjabbar dan sekitar 500-an bayi sudah terjangkit ISPA,” jelasnya.

BACA JUGA :  Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027

Hal senaga diungkapkan wartawan lainnya, menurutnya perlu antisipasi yang serius dari pemerintah dan instansi terkait untuk menindaklanjuti kasus kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) dan mencegah terjadinya karhutla yang berdampak buruk bagi kesehatan masyarakat.

“Selain itu kita juga berharap kesadaran dari warga sendiri terhadap bencana, dengan mengikuti anjuran pihak terkait yaitu tidak membuka lahan dengan membakar, tidak membuang puntung rokok sembarangan, dan tidak membakar sampah di tempat yang rawan,” harapnya.(edt)

Editor : Tim Redaksi

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat
Percepatan Penurunan Angka Stunting, Bupati Imbau Camat dan Kader Laporkan Kendala
Pendaftaran CPNS & PPPK Terkendala e-Meterai, Coba Pakai Cara Ini
PW IWO Jambi Terima Penghargaan di HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke 68
Razia PETI di Muaro Belengo-Limbur, Polisi Amankan 3 Mesin Dompeng Selebihnya Dihancurkan
DPD LDII Kabupaten Kerinci Gelar Festival Anak Sholeh
57 Calon Anggota KPU Kabupaten Merangin Lulus Verifikasi Administrasi
Penguatan Ketahanan Pangan Tanjab Barat, Bupati Anwar Sadar Audiensi ke BPN
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 September 2023 - 00:59 WIB

Berantas Mafia Bola, Polri Tetapkan 6 Tersangka Match Fixing Liga 2

Minggu, 17 September 2023 - 01:38 WIB

7 Sindikat Pencurian Minyak Kondensat Pertamina Ditangkap Polisi, 3 Lainnya Masih Buron

Sabtu, 9 September 2023 - 12:49 WIB

Dua Sejoli asal Pekanbaru Riau Ditangkap Polisi Antarkan Narkoba di Sarolangun

Selasa, 5 September 2023 - 19:42 WIB

Polisi Tetapkan Angga Jadi Tersangka Pembunuhan Istri

Minggu, 3 September 2023 - 19:31 WIB

Ini Motif Pembunuhan Istri oleh Sumai di Merangin Hingga Tega Tinggankan Anak 4 Tahun di Gubuk dalam Hutan

Sabtu, 2 September 2023 - 14:19 WIB

Pembunuhan Mama Muda di Merangin Ternyata Pelakunya Suami Siri, Sempat Lapor Polisi Jika Korban Hilang

Kamis, 31 Agustus 2023 - 00:33 WIB

Video Detik-detik BNNP Jambi Grebek Narkoba di Kuala Tungkal

Selasa, 29 Agustus 2023 - 19:25 WIB

Polisi Amankan 3 Pelaku Pengeroyokan di Desa Pinang Merah Merangin, Ternyata Hal Ini Pemicunya!

Berita Terbaru

Ketua FPTI Lama Khirul Anwar Menyerahkan bendera Pengkab FPTI kepada Ahmad Ketua Baru hasil muscab FPTI Tanjab Barat, Kamis (27/9/23). FOTO : Angah/LT

Rekomendasi

Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027

Kamis, 28 Sep 2023 - 18:04 WIB