Bupati Sampaikan Pengantar Laporan Pertanggungjawaban APBD 2019 ke Dewan

- Redaksi

Selasa, 14 Juli 2020 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. Safrial Ketikan Serahkan Nota Pengantar Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2019 pada Rapat Paripurna Pertama DPRD Tanjab Barat, Selasa (14/07/20).

FOTO : Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. Safrial Ketikan Serahkan Nota Pengantar Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2019 pada Rapat Paripurna Pertama DPRD Tanjab Barat, Selasa (14/07/20).

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat Dr. Safrial sampaikan nota pengantar penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2019 pada Rapat Paripurna Pertama DPRD Tanjab Barat , Selasa (14/07/20).

Mengawali sambutannya, Safrial sampaikan perolehan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan pemerintah daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat telah di peroleh dua tahun berturut-turut. Lanjutnya, perolehan opini WTP ini berdampak pada bertambahnya penerimaan daerah berupa Dana Intensif Daerah (DID).

“Mudah-mudahan dana insentif tersebut di tahun 2021 atas perolehan opini WTP tahun 2019 dapat kita peroleh kembali dengan nilai yang lebih besar dari tahun sebelumnya,” ucap Safrial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati mengatakan, walaupun LKPD tahun 2019 sudah memperoleh opini WTP, namun masih terdapat beberapa catatan BPK yang perlu mendapat perhatian dan tidak lanjut yang tidak signifikan berpengaruh terhadap opini atas laporan keuangan tahun 2019. Permasalahan tersebut, lanjutnya, meliputi sistem pengendalian intern dan kepatuhan terhadap perundang-undangan.

“Untuk itu kami sedang dan telah melakukan langkah-langkah konkrit untuk menyelesaikan permasalahan tersebut agar opini di masa yang akan datang dapat dipertahankan dan dengan harapan lebih baik dari tahun sebelumnya,” jelasnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peraturan ini Jadi, THR Untuk Pegawai di Tanjab Barat Dibayarkan
THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret
BKPSDM Tanjabbar Sukses Gelar Bimtek Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik Tahun 2025
Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024
Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi
Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029
BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat
Berita ini 69 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:29 WIB

Peraturan ini Jadi, THR Untuk Pegawai di Tanjab Barat Dibayarkan

Kamis, 13 Maret 2025 - 00:57 WIB

THR PNS, TNI/Polri, dan Pensiunan Cair 17 Maret

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:42 WIB

BKPSDM Tanjabbar Sukses Gelar Bimtek Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik Tahun 2025

Rabu, 11 Desember 2024 - 19:27 WIB

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024

Rabu, 13 November 2024 - 19:28 WIB

Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi

Berita Terbaru