Tabrak Fuso, Dua Orang Penumpang Mobil Innova Tewas Menggenaskan

- Redaksi

Sabtu, 28 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Lakalantas Innova Menabrak Fuso Parkir di wilayah Tanjab Timur, Jambi, Jumat malam (27/11/20).

FOTO : Lakalantas Innova Menabrak Fuso Parkir di wilayah Tanjab Timur, Jambi, Jumat malam (27/11/20).

TANJAB TIMURLakalantas merenggut nyawa kembali terjadi di wilayah Tanjab Timur, Jambi, Jumat malam (27/11/20).

Kali ini sebuah mobil travel Kijang Innova Nopol BH 1207 TC menabrak mobil Fuso Nopol BK 9624 BY. Akibatnya, dua orang tewas menggenaskan dalam peristiwa itu.

Informasi dihimpun lakalantas terjadi saat mobil innova membawa penumpang dari Bandara Sulthan Thaha Syaifuddin Jambi sebanyak 4 orang menuju ke arah Kecamatan Sabak Barat, Kabupaten Tanjung Jabung Timur Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun sampai di Desa Rantau Rarya, Kecamatan Geragai, Tanjabtim, Innova menabrak Fuso yang saat itu terparkir di pinggir jalan.

FOTO : Kasatlantas Polres Tanjabtim, IPTU Rio Siregar

Kasatlantas Polres Tanjabtim, IPTU Rio Siregar membenarkan ada kejadian kecelakaan sampai mengakibatkan dua orang tewas dan satu orang luka berat dibawa ke rumah sakit untuk dirawat intensif.

“Benar ada, kejadian Jumat malam, 27 November 2020, sekitar pukul 19.30 WIB dan dua orang tewas ditempat yakni laki-laki dan perempuan sedangkan supir selamat dan satu orang lagi luka berat yang saat ini dirawat,” ujarnya dikonfirmasi, Sabtu (28/11/20).

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak
Satu Korban Kapal Pompong Terbakar di Sungai Batanghari Berhasil Ditemukan
Implementasi Program Asta Cita Presiden RI, Personel Polairud Polda Jambi Sosialisasikan Tentang Destructive Fishing Kepada Nelayan
Kantor SAR Jambi Gelar Latihan SAR Gabungan Kecelakaan Kapal di Perairan Tanjab Timur
Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Jambi Bersama Forkompinda Launching Gugus Tugas Polri di Tanjab Timur
Terjatuh, Seorang Lansia Hilang Tenggelam di Sungai Berbak
Tingkatkan Pengamanan, PetroChina Gelar Sosialisasi Sistem Manajemen Pengamanan Bersama TNI-POLRI dan Stakeholder Masyarakat
Hari Santri Nasional, PetroChina Gelar Tabligh Akbar Hadirkan Penceramah Kondang
Berita ini 368 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:51 WIB

Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:01 WIB

Satu Korban Kapal Pompong Terbakar di Sungai Batanghari Berhasil Ditemukan

Selasa, 17 Desember 2024 - 19:32 WIB

Implementasi Program Asta Cita Presiden RI, Personel Polairud Polda Jambi Sosialisasikan Tentang Destructive Fishing Kepada Nelayan

Kamis, 21 November 2024 - 19:04 WIB

Kantor SAR Jambi Gelar Latihan SAR Gabungan Kecelakaan Kapal di Perairan Tanjab Timur

Rabu, 20 November 2024 - 18:04 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Jambi Bersama Forkompinda Launching Gugus Tugas Polri di Tanjab Timur

Berita Terbaru