Besok, Gubernur Jambi Terpilih Al Haris dan Abdullah Sani Dilantik

- Redaksi

Selasa, 6 Juli 2021 - 17:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Periode 2021-2024 Dr. H. Al Haris, S.Sos. MH dan Drs. H. Abdullah Sani, M. Pd.I. FOTO : Istimewa

Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Periode 2021-2024 Dr. H. Al Haris, S.Sos. MH dan Drs. H. Abdullah Sani, M. Pd.I. FOTO : Istimewa

JAMBI – Jadwal Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Periode 2021-2024 Dr. H. Al Haris, S.Sos. MH dan Drs. H. Abdullah Sani, M. Pd.I akhirnya telah ditentukan.

Dari informasi yang dihimpun, pelantikan gubernur dan wakil gubernur Jambi oleh Presiden Joko Widodo ini akan dilaksanakan besok, Rabu (07/07/21) sekitar pukul 15.30 WIB.

Dikonfirmasi terkait hal ini, Karo Pem dan Otda Pemprov Jambi, Rahmad Hidayat membenarkan jika pelantikan akan dilaksanakan besok di Istana Presiden.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“InsyaAllah besok sore di Istana Presiden,” kata Rahmad dikutip dari media fartner KJK, Selasa (06/07/21).

Ia juga menjelaskan, jika sudah melaksanakan zoom meeting dengan Sekretariat Negara (Setneg) dan protokol presiden terkait pelantikan ini.

“Tadi sudah melaksanakan zoom meeting dipimpin langsung dari Pemprov Jambi, Sekda dan di hadiri oleh Karo Pem serta Karo Adpim Protokol Provinsi Jambi,” ujarnya.(Edt)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gubernur Al Haris: ASN yang Tak Bisa Kerja Kita Pinggirkan Dulu
936 Narapidana di Lapas Kelas II A Jambi Terima Remisi Idul Fitri 2025, 3 Dapat Remisi Bebas
Sukses Jaga Produksi dan Kontribusi, Gubernur Jambi ; PetroChina Konsisten Dorong Peningkatan Perekonomian Jambi
Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN
Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional
Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda
Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi
Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025
Berita ini 383 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 18:52 WIB

Gubernur Al Haris: ASN yang Tak Bisa Kerja Kita Pinggirkan Dulu

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:44 WIB

936 Narapidana di Lapas Kelas II A Jambi Terima Remisi Idul Fitri 2025, 3 Dapat Remisi Bebas

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:00 WIB

Sukses Jaga Produksi dan Kontribusi, Gubernur Jambi ; PetroChina Konsisten Dorong Peningkatan Perekonomian Jambi

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:18 WIB

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN

Senin, 17 Februari 2025 - 18:23 WIB

Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB