Pelayanan Adminitrasi Kependudukan Sinergi Pujskesuma Kota Jambi Disambut Antusias Warga

- Redaksi

Minggu, 11 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Jambi, Maulana Saat Hadiri Pelaksanaan Pelayanan Adminitrasi Kependudukan Sinergi Kota Jambi, Sabtu (10/07/21). FOTO : PANITIA

Wakil Wali Kota Jambi, Maulana Saat Hadiri Pelaksanaan Pelayanan Adminitrasi Kependudukan Sinergi Kota Jambi, Sabtu (10/07/21). FOTO : PANITIA

JAMBI – Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Jambi bersama Pujakesuma dan Forum RT Kecamatan Kota Baru Menggelar Pelayanan Adminitrasi Kependudukan Bersinergi bertempat di Kelurahan Kenali Asam Bawah, Sabtu (10/07/21).

Program sinergi ini merupakan pelayanan prioritas kepada warganya yang belum memiliki dokumen kependudukan, meliputi perekaman KTP, pembuatan Akte Kelahiran, kartu keluarga dan kartu identitas anak.

Pelaksanaan program tersebut dihadir oleh Wakil Wali Kota Jambi Dr. dr. H. Maulana, Kadis Dukcapil Kota Jambi Nirwan, Camat Kota Baru Jauharul Iksan, Lurah Kenali Asam Bawah Ronald Amson, Ketua Forum RT Kota Baru H. Suparyono.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Maulana mengatakan kegiatan hari ini adalah bukti bahwa pelayanan dukcapil cepat dan gratis.

“Inilah tugas kami sebagai pemerintah di tengah-tengah masyarakat yang membutuhkan pelayanan adminitrasi kependudukan dah harus dimiliki oleh setiap masyarakat,” ujar Maulana.

Bahkan kata Maulana, saat ini Pemkot Jambi sedangkan dikembangkan aplikasi pelayanan dari rumah, dan nantinnya warga tidak perlu repot-repot ke kantor Dukcapil.

“Insha Allah Pemkot Jambi akan meresmikan Mall Pelayanan Publik di belakang kantor DPRD Kota Jambi,” tandasnya.

Sementara, menurut Suparyono yang membuat Pujakesuma berinovasi bekerjasama dengan Disdukcapil dan Forum RT Kota Baru, karena mendengar keluhan masyarakat mengenai kepemilikan administrasi kependudukan.

“Kita mendengar banyak keluhan-keluhan warga yang merasa susah untuk urusan adminitrasi karena keterbatasan warga itu sendiri,” ujarnya.

Dan untuk menghilangkan bahasan-bahasan warga adanya seperti pungutan liar dalam pengurusan administrasi kependudukan, maka kami bersinergi dengan Dukcapil menjemput bola.

“Alhamdulillah, inovasi, ide gagasan kami disambut baik oleh Pekot Jambi, tentu dengan adanya hal ini mempermudah masyarakat untuk mendapatkan reaksi cepat dari Pemerintah Kota Jambi dalam kepemilikan administarsi kependudukan khususnya,” sebutnya.(DS)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi
Berita ini 215 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi

Berita Terbaru