Sekjen PWI Jambi, Hery FR : Selamat Jalan Dik Arman

- Redaksi

Senin, 16 Agustus 2021 - 21:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Wakil Sekretaris I PWI Jambi, Alm. Arman pada saat suwaktu kegiatan

FOTO : Wakil Sekretaris I PWI Jambi, Alm. Arman pada saat suwaktu kegiatan

JAMBI – Kabar duka menyelimuti keluarga besar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Jambi. Wakil Sekretaris I, Arman tutup usia.

Armah menghebuskan napas terakhir di Rumah Sakit Arafah Kota Jambi pada Senin (16/08/21) sekitar pukul 19.00 WIB.

Almarhum yang dikenal ramah dan rendah hati, meninggal dunia karena sakit jantung yang sudah lama dideritanya. Bahkan, sebelumnya sering menjalani perawatan di sejumlah rumah sakit.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sosok almarhum dikenal sebagai pekerja keras dan memiliki loyalitas tinggi terhadap organisasi PWI.

Selain pekerja keras dalam organisasi, pergaulan sehari-harinyapun sangat banyak dekat dengan teman-teman lainnya, karena semangatnya yang ringan tangan membantu.

Hal ini diungkapkan oleh Sekjen PWI Provinsi Jambi, Hery FR yang juga kerabat dekat almarhum.

“Almarhum dik Arman adalah orang yang pekerja keras dan penuh dedikasi. Kita merasa sangat kehilangan atas wafatnya beliau,” ungkap Hery FR dengan mata berkaca-kaca, Senin malam.

Ditambahkan oleh Hery FR, sebagai sahabat, almarhum Arman dikenal sangat baik. Tidak pernah menolak bila dimintai bantuan.

“Arman sudah saya anggap seperti adik sendiri. Semasa hidupnya, kami saling membantu satu sama lain,” tambah Hery FR.

Selamat jalan Sahabat/Saudara, semoga segala amal ibadahmu diterima oleh Alla SWT. Ditempatkan diantara orang-orang beriman yang berada di Syurga NYA. Aamiin ya Rabbal Alamin.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gubernur Al Haris: ASN yang Tak Bisa Kerja Kita Pinggirkan Dulu
936 Narapidana di Lapas Kelas II A Jambi Terima Remisi Idul Fitri 2025, 3 Dapat Remisi Bebas
Sukses Jaga Produksi dan Kontribusi, Gubernur Jambi ; PetroChina Konsisten Dorong Peningkatan Perekonomian Jambi
Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN
Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional
Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda
Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2024 di Jambi
Ketua DPRD Provinsi Jambi Muhammad Hafiz Ketok Palu Pengesahan RanPerda APBD 2025
Berita ini 352 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 18:52 WIB

Gubernur Al Haris: ASN yang Tak Bisa Kerja Kita Pinggirkan Dulu

Jumat, 28 Maret 2025 - 17:44 WIB

936 Narapidana di Lapas Kelas II A Jambi Terima Remisi Idul Fitri 2025, 3 Dapat Remisi Bebas

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:00 WIB

Sukses Jaga Produksi dan Kontribusi, Gubernur Jambi ; PetroChina Konsisten Dorong Peningkatan Perekonomian Jambi

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:18 WIB

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN

Senin, 17 Februari 2025 - 18:23 WIB

Jelang Idul Fitri 2025, BPJN Jambi Akan Tutup 2.719 Lubang di Jalan Nasional

Berita Terbaru