Wakapolda Jambi Zoom Meeting dan Cek Vaksinasi di SDN 163 Kota Jambi

- Redaksi

Jumat, 18 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan Roswinarso Saat Zoom Meeting dengan Kapolri di SDN 163 Kota Jambi, Rabu (16/2/22). FOTO : Humas PJ.

Wakapolda Jambi Brigjen Pol Yudawan Roswinarso Saat Zoom Meeting dengan Kapolri di SDN 163 Kota Jambi, Rabu (16/2/22). FOTO : Humas PJ.

KOTA JAMBI – Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Jambi Brigjen Pol Yudawan Roswinarso mengikuti pelaksanaan kegiatan vaksinasi anak serentak dan zoom meeting dengan Kapolri di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 163 Kota Jambi, Rabu (16/2/22).

Turut mendampingi Wakapolda Kabid Dokes Polda Jambi Kombes Pol dr. Yolie Diana, Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Jambi AKBP dr. El Yandiko, dan Wakapolresta Jambi AKBP Ruli Andi Yunianto,

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dalam aragannya melalui zoom meeting menyampaikan agar melakukan percepatan vaksinasi dosis ke tiga dengan ketentuan jarak lebih dari 6 bulan dari vaksinasi ke dua.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yang perlu diantisipasi saat ini angka pasien Covid sudah mencapai angka tertinggi. Untuk itu bagi masyarakat yang sudah menurun kepercayaannya menggunakan masker agar diingatkan,” kata Kapolri.

Kapolri juga menyampaikan apresiasi sejumlah daerah seperti Sumatera Utara, Aceh, Maluku, dan Jawa Timur. Dilaporkan dari masing-masing daerah tersebut bahwa mereka terus gencar melakukan vaksinasi dengan berbagai cara, seperti melakukan vaksin door to door, melakukan isoter dan yustisi.

Setelah mengikuti zoom meeting bersama Kapolri, Wakapolda Jambi melakukan peninjauan kegiatan vaksinasi, serta menyerahkan bingkisan kepada kepala SDN 163 Kota Jambi.

“Vaksin yang disiapkan sebanyak 300 dosis, nakes dari Biddokkes Polda Jambi 10 orang, dan Bintara Remaja 15 orang,” kata Wakapolda.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI
Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor Bersama Satlantas Jajaran
Bersama-sama Masyarakat, Satbrimob Polda Jambi dan Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakti Sosial Bersihkan Mesjid
Tim Satgas Pangan Polda Jambi dan Provinsi Cek Harga Bahan Pokok Pasca Idul Fitri, Begini Hasilnya
Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk
Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Berita ini 120 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 07:58 WIB

Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI

Jumat, 26 April 2024 - 19:39 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor Bersama Satlantas Jajaran

Jumat, 26 April 2024 - 19:09 WIB

Bersama-sama Masyarakat, Satbrimob Polda Jambi dan Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakti Sosial Bersihkan Mesjid

Jumat, 26 April 2024 - 18:57 WIB

Tim Satgas Pangan Polda Jambi dan Provinsi Cek Harga Bahan Pokok Pasca Idul Fitri, Begini Hasilnya

Jumat, 19 April 2024 - 19:34 WIB

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 11:48 WIB

Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Berita Terbaru