Polresta Jambi Buka Gerai Vaksinasi Bagi Pengunjung WTC dan Hypermart

- Redaksi

Minggu, 10 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaksanaan Vaksinasi Polresta Jambi pada Pengunjung Mall WTC dan Hypermart Jambi. FOTO : Noval

Pelaksanaan Vaksinasi Polresta Jambi pada Pengunjung Mall WTC dan Hypermart Jambi. FOTO : Noval

JAMBIPolresta Jambi bekerja sama dengan RS Bhayangkara Jambi kembali menggelar serbuan vaksinasi massal bagi masyarakat pengunjung WTC dan Hypermart, Minggu (10/4/22).

Hal itu diungkapkan Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi melalui Kanit Kamtibmas Polsek Pasar bahwa vaksinasi massal ini ditujukan bagi masyarakat yang sebelumnya telah melaksanakan vaksin dosis pertama dan kedua bahkan Booster.

“Hari ini kita buka gerai vaksinasi di mall WTC Hypermart,” katanya, Minggu (10/04/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

IPTU Edi siswo mengungkapkan Untuk mengikuti kegiatan vaksin ini, warga masyarakat pengunjung WTC bahkan Hypermart bisa mendaftar secara offline di lokasi, dimulai pukul 11.00 WIB sampai dengan pukul 16.00 WIB.

Lanjut Edi siswo, bagi Masyarakat juga dihimbau untuk melaksanakan vaksinasi dosis pertama bahkan dosis kedua bahkan booster karena sangat penting untuk mengoptimalkan manfaat vaksin itu sendiri.

“Namun, jika penerima vaksin sedang sakit atau ada persyaratan yang tidak bisa dipenuhi saat penyuntikan berlangsung, maka penerima vaksin bisa mengunjungi klinik kesehatan segera mungkin ketika persyaratan sudah bisa dipenuhi,” ujarnya.

“Karena itu masyarakat diminta untuk mengikuti jadwal yang telah diberikan agar program vaksinasi Covid-19 mendapatkan hasil sesuai yang diharapkan,” sambung Edi.

Kata Edi siswo bagi pengunjung khususnya di WTC dan Hypermart Jambi yang belum vaksin agar ikut vaksin terlebih dahulu.

“Dsis yang dikeluarkan ini sebanyak 100 dosis. Pengunjung yang sudah ikutin vaksin hari ini sebanyak 50 orang,” tutupnya.(Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI
Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor Bersama Satlantas Jajaran
Bersama-sama Masyarakat, Satbrimob Polda Jambi dan Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakti Sosial Bersihkan Mesjid
Tim Satgas Pangan Polda Jambi dan Provinsi Cek Harga Bahan Pokok Pasca Idul Fitri, Begini Hasilnya
Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk
Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Berita ini 274 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 07:58 WIB

Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI

Jumat, 26 April 2024 - 19:39 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor Bersama Satlantas Jajaran

Jumat, 26 April 2024 - 19:09 WIB

Bersama-sama Masyarakat, Satbrimob Polda Jambi dan Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakti Sosial Bersihkan Mesjid

Jumat, 26 April 2024 - 18:57 WIB

Tim Satgas Pangan Polda Jambi dan Provinsi Cek Harga Bahan Pokok Pasca Idul Fitri, Begini Hasilnya

Jumat, 19 April 2024 - 19:34 WIB

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 11:48 WIB

Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Berita Terbaru