Brimob Polda Jambi Berbagi Untuk Sesama Sembelih 18 Ekor Sapi dan 5 Kambing

- Redaksi

Minggu, 10 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt. Kasubag Renmin AKP Yul Ahmedi Menyerahkan Hewan Kurban kepada Ketua Pelaksana Qurban. FOTO : Dhea

Plt. Kasubag Renmin AKP Yul Ahmedi Menyerahkan Hewan Kurban kepada Ketua Pelaksana Qurban. FOTO : Dhea

JAMBI – Di hari raya Idul Adha 1443 Hijriyah satuan Brimob Polda Jambi memotong hewan kurban sebanyak 18 ekor sapi dan 5 ekor kambing bertempat di Mako Brimob Polda Jambi, Minggu (10/7/22).

Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir menyebutkan, pada perayaan Idul Adha 1443 H ini mari kita tingkatkan ketakwaan dengan Wujudkan keikhlasan serta tumbuhkan Kesalehan untuk berbagi terhadap sesama melalui ibadah Qurban.

Sementara itu, Plt Kasubag Renmin AKP Yul Ahmedi mengatakan bahwa pada Idul Adha 1443 H tahun 2022 ini Sat Brimob Polda Jambi menyembelih hewan Qurban sejumlah 23 ekor yang terdiri dari Sapi dan Kambing.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penyerahan Hewan Qurban secara simbolis diserahkan langsung oleh Plt. Kasubag Renmin AKP Yul Ahmedi kepada ketua pelaksana Qurban.

“Mewakili Dansat Brimob hewan Qurban telah kita serahkan secara simbolis ke panitia,” ujarnya.

Dijelaskan AKP Yul Ahmedi bahwa penyembelihan hewan qurban tidak hanya di Mako Brimob Polda Jambi saja, namun di Batalyon A dan Batalyon B dan Batalyon C Pelopor.

“Untuk hewan Qurban terdiri dari staf 4 ekor Sapi, Gegana 4 ekor sapi dan 1 kambing, Batalyon A 4 ekor sapi dan 2 kambing, Batalyon B Pelopor 5 ekor sapi dan Batalyon C Pelopor 1 ekor sapi dan 1 ekor kambing, ” lanjutnya.

Alhamdulillah kita Sat Brimob Polda Jambi setiap tahun bisa berqurban, yang mana nantinya hewan Qurban kita bagikan ke masyarakat sekitar Mako dan personel, tutupnya. (Dhea)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU
Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman
Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya
Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan
Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi
Polda Jambi Gelar Operasi Keselamatan Siginjai Tertib Berlalu Lintas 2025, Ini Sasarannya
Tim Gabungan Subdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Sidak Sejumlah Pangkalan Gas Elpiji
Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Ditresnarkoba Polda Jambi
Berita ini 312 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 18:17 WIB

Pastikan BBM Aman Selama Ramadhan, Ditreskrimsus Polda Jambi Gandeng Pertamina Gelar Operasi Pengecekan SPBU

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:29 WIB

Pasang Spanduk Himbauan Bahaya Narkoba di SMP Negeri 6 Kota Jambi, Ditresnarkoba Polda Jambi Ingatkan Pelajar Selektif Pilih Teman

Senin, 17 Februari 2025 - 19:14 WIB

Dukung Aksi Sosial Gramedia, Ditpolairud Polda Jambi Utus Personelnya

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:13 WIB

Ditlantas Polda Jambi Gelar Rapat Koordinasi bersama Stakeholder terkait Kelancaran Arus dan Perbaikan Sarpras Jalan

Selasa, 11 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kejari Jambi Terima Pelimpahan 4 Tersangka Kasus Narkoba dan TPPU Jaringan Ratu Narkoba Jambi

Berita Terbaru