Penutupan Pembinaan Tradisi dan Pembaretan Bintara Remaja Brimob Polda Jambi

- Redaksi

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 00:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Satuan Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir Memimpin Upacara Penutupan Pembinaan Tradisi dan Pembaretan di Mako Brimob Polda Jambi, Jum'at (30/9/22). FOTO : Dhea

Komandan Satuan Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir Memimpin Upacara Penutupan Pembinaan Tradisi dan Pembaretan di Mako Brimob Polda Jambi, Jum'at (30/9/22). FOTO : Dhea

JAMBI – Komandan Satuan Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir memimpin langsung upacara penutupan pembinaan tradisi dan pembaretan 30 Bintara remaja Sat Brimob Polda Jambi tahun 2022, bertempat di Mako Brimob Polda Jambi, Jum’at (30/9/22).

Diikuti Wadansat Brimob Polda Jambi, AKBP Boy Sutan Binanga Siregar, para PJU Sat Brimob Polda Jambi dan Para Orang Tua dan Keluarga dari Personil Bintara Remaja upacara berjalan dengan lancar.

Dalam amanatnya, Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir menyampaikan bahwa upacara ini merupakan penutupan dari rangkaian pembinaan tradisi dan pembaretan Bintara remaja Sat Brimob Polda Jambi tahun 2022 yang telah diikuti selama di Mako Brimob.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya ingatkan kepada 30 personel bintara remaja Sat Brimob Polda Jambi jangan tampakkan arogansi, ikuti aturan hukum dan aturan Sop sesuai tugas dan tanggung jawab, ” ujarnya.

Tidak hanya itu, Dansat Brimob menegaskan, kepada para bintara remaja jangan melakukan pelanggaran hukum yang bisa merusak nama kesatuan.

“Kepada para bintara remaja Brimob yang baru hindari pelanggaran-pelanggaran hukum yang dapat merusak nama baik satuan,” tegasnya.

Acara dilanjutkan dengan perlepasan pita tanda pembinaan tradisi dan dilanjutkan dengan pembaretan yang dipasang langsung oleh Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir. (Dhea)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Polda Jambi Lakukan Pemantauan Harga Cabe hingga Telur Ayam
Berita ini 241 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:11 WIB

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Kamis, 10 April 2025 - 14:16 WIB

Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti

Berita Terbaru