Anies Sudah Diputuskan Satu Nama Cawapres, Publik Pasti Penasaran Siapa Dia?

- Redaksi

Jumat, 2 Juni 2023 - 18:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Capres Anies Baswedan dan Tim Delapan Pegang Piagam Kerjasama Tiga Partai Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera. FOTO : Ist

Capres Anies Baswedan dan Tim Delapan Pegang Piagam Kerjasama Tiga Partai Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera. FOTO : Ist

JAKARTA – Partai NasDem mengatakan Bakal Calon Wakil Presiden (cawapres) untuk Anies Baswedan sudah mengerucut ke satu nama.

Ketua DPP NasDem Willy Aditya menyebut bahwa Anies juga disebut telah mengabarkan soal nama cawapres itu ke Ketua Majelis Tinggi Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

“Cawapres sudah kita putuskan di tim delapan jadi satu nama dan kemaren Mas Anies ke Pacitan untuk menyampaikan hasil tim delapan ke Pak SBY dan Mas AHY hari ini ke Pak Surya Paloh nanti ke Presiden PKS dan Habib Salim,” kata Ketua DPP NasDem Willy Aditya di NasDem Tower, Jakarta Pusat, Jumat (2/6/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Willy menyebut nama cawapres pendamping Anies sudah mengerucut pada satu nama. Nama cawapres yang akan mendampingi Anies tersebut merupakan hasil diskusi para Ketua Umum Partai NasDem, PKS, dan Partai Demokrat.

“Hasil yang sudah kita lakukan merujuk pada satu nama,” ujarnya.

Willy masih enggan menyebut siapa sosok bakal cawapres itu. Dia mengatakan Anies sendiri yang akan mengumumkannya ke publik.

“Nanti kita rapatkan habis ini kapan Mas Anies mengumumkan ke publik,” ujarnya.

Artikel ini diambil dari detiknews dengan Judul : “NasDem: Cawapres Anies Sudah Diputuskan Jadi Satu Nama”.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Detik.com

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Partai Golkar Jambi Berkurban, Daging Dibagikan kepada Masyarakat 
Ketua DPD II Golkar Tanjab Timur Bantah Cabut Dukungan ke Cek Endra, H Mustakim: Dinamika Politik Jelang Musda
Ada Aroma Politik di Balik Batalnya Mutasi TNI, Benarkah?
Jamal Darmawan : Kami Butuh Bimbingan SBY dan AHY untuk Membesarkan Partai Demokrat
Kapabilitas Teruji, DPC Demokrat Tanjab Barat Dukung AHY sebagai Calon Ketua Umum
Konsolidasi, Partai Demokrat Solid menangkan UAS-Katamso dan nantikan komunikasi untuk Haris-Sani
Ustadz M Amin Resmi Gabung Partai Solidaritas Indonesia
Survei LSI di Pilgub Jambi : Romi-Sudirman Kembali Ungguli Haris-Sani
Berita ini 134 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, LintasTungkal.com Tidak terkait dengan Materi Konten ini.

Berita Terkait

Sabtu, 7 Juni 2025 - 15:45 WIB

Partai Golkar Jambi Berkurban, Daging Dibagikan kepada Masyarakat 

Kamis, 22 Mei 2025 - 18:09 WIB

Ketua DPD II Golkar Tanjab Timur Bantah Cabut Dukungan ke Cek Endra, H Mustakim: Dinamika Politik Jelang Musda

Senin, 5 Mei 2025 - 01:03 WIB

Ada Aroma Politik di Balik Batalnya Mutasi TNI, Benarkah?

Selasa, 25 Februari 2025 - 21:52 WIB

Jamal Darmawan : Kami Butuh Bimbingan SBY dan AHY untuk Membesarkan Partai Demokrat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:24 WIB

Kapabilitas Teruji, DPC Demokrat Tanjab Barat Dukung AHY sebagai Calon Ketua Umum

Berita Terbaru