Brimob Polda Jambi Gelar Lomba Menembak PCP, Air Softgun dan Fotografi

- Redaksi

Sabtu, 15 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir Membuka Lombaan M enembak dan Fotografi, Sabtu pagi (15/10/22). FOTO : Dhea/LT

Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir Membuka Lombaan M enembak dan Fotografi, Sabtu pagi (15/10/22). FOTO : Dhea/LT

JAMBI – Dansat Brimob Polda Jambi Kombes Pol Nadi Chaidir membuka perlombaan menembak PCP, Air Softgun, dan Fotografi, Sabtu pagi (15/10/22) di Mako Brimob Polda Jambi.

Perlombaan ini diadakan dalam rangka menyambut HUT Brimob Polri ke-77 tahun 2022.

Dansat Brimob Polda Jambi, Kombes Pol Nadi Chaidir mengatakan perlombaan ini bertujuan untuk dapat menjadi ajang tolak ukur kemampuan, baik dari segi teknik, taktik dan mentalitas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga perlombaan ini juga dapat mempromosikan diri bagi para peserta untuk meningkatkan karir profesionalnya,” ujarnya.

Nadi Chaidir berharap perlombaan ini bukan hanya untuk sekedar bersenang-senang akan tetapi juga dapat menjadi pelajaran untuk semua peserta bahwa untuk mencapai sesuatu yang diinginkan dibutuhkan perjuangan.

“Dengan perlombaan ini sama-sama kita belajar untuk menjunjung tinggi sportifitas dan berjiwa besar untuk menerima apapun hasilnya,” tandasnya.(Dhea)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk
Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa
Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII
Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana
Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan
Berita ini 185 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 19:34 WIB

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 11:48 WIB

Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:34 WIB

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:18 WIB

Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:37 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana

Senin, 18 Maret 2024 - 13:57 WIB

Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan

Berita Terbaru