Bupati Anwar Sadat Terima Audiensi Ikatan Pelajar Mahasiswa Tanjab Barat Yogyakarta

- Redaksi

Rabu, 9 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat Ketika Menerima Kunjungan IKAPEMTA Yogyakarta di Rumah Jabatan Bupati, Rabu (09/06/21). FOTO : Prokopim.

Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat Ketika Menerima Kunjungan IKAPEMTA Yogyakarta di Rumah Jabatan Bupati, Rabu (09/06/21). FOTO : Prokopim.

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat menerima kunjungan sekaligus audiensi Ikatan Pelajar Mahasiswa Tanjung Jabung Barat (IKAPEMTA) Yogyakarta di Rumah Jabatan Bupati, Rabu (09/06/21).

Didampingi Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Suprayogie Saiful, Kepala Inspektorat, Encep Zarkasih dan Kabid Cipta Karya Dinas PUPR Safrun, ST.

Bupati H. Anwar Sadat berterima kasih atas silaturrahmi dan Audiensi IKAPEMTA Yogyakarta dengan berbagai sumbang sarannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu masukan disampaikan IKAPEMTA Yogyakarta terkait pemanfaatan Mess Pemkab Tanjab Barat di Yovyakarta.

Menanggapi hal itu, H. Anwar Sadat menyampaikan akan segera mengkaji sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku terkait pemanfaatan Mess tersebut untuk asrama maupun sekretariat para mahasiswa daerah yang kuliah di sana.

Di hadapan para mahasiwa, Anwar Sadat menyatakan dirinya siap menjadi pelindung IKAPEMTA dan berharap antara Pemerintah dan Mahasiswa bisa seiring sejalan bergandengan tangan membangun daerah.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi
Berita ini 224 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:33 WIB

Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru