Dampak Corona, Pengepul Udang Ketak Tanjab Barat Lumpuh, HNSI Carikan Solusi Ini

- Redaksi

Minggu, 9 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Udang Ketak di Salahsatu Pengepul di Kuala Tungkal TanjungJabung Barat/Foto.abs

FOTO : Udang Ketak di Salahsatu Pengepul di Kuala Tungkal TanjungJabung Barat/Foto.abs

KUALA TUNGKAL – Dampak virus Corona yang merebak di Kota Wuhan China, Januari lalu para pengepul udang ketak di Kuala Tungkal Tanjab Barat terkena imbas lumpuh ekspor. Pasalnya, China salah satu sasaran Ekspor udang ketak asal Tanjab Barat, tidak menerima barang dan kegiatan jual beli di Pasar China tutup total.

Hafis salah seorang pengepul udang ketak di Kuala Tungkal mengatakan, akibat virus Corona itu, ekspor penjualan udang ketak ke China dan Hongkong, terhenti untuk saat ini.

“Biasanya ratusan ekor udang ketak di Ekspor ke China saat Imlek. Tetapi tahun ini sepi gara-gara virus corona. China tidak terima barang,” keluh Hafis, Minggu (09/02/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kondisi ini kata Hafis, sudah berlangsung selama sepekan ini. Pasar di China banyak yang tutup dan secara otomatis tidak ada pembeli.

“Untuk saat ini kita juga terpaksa menyetop pembelian udang ketak dari Nelayan,” sebutnya.

Untuk udang ketak yang sudah dibeli dari Nelayan kata Hafis, pihaknya memilih untuk melakukan pemeliharaan.

“Kita berharap Pemerintab segera memgambil tindakan terkait persoalan ini,” pintanya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hasil Sidak Pasar, Satgas Pangan Polda Jambi : Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok Aman Selama Ramadhan
Sambut Ramadhan, Satgas Pangan Provinsi Jambi Sidak Harga Bahan Pokok di Pasar Tradisional Angso Duo
Pertamina Tegaskan Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi
Pastikan Stok dan Stabilisas Harga Beras Jelang Ramdhan, Subdit Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Cek ke Gudang Bulog
Pertamina Pastikan Tak Ada Kenaikan Harga LPG 3 Kg, Beli di Pangkalan Resmi untuk Harga Sesuai HET
Pertamina Patra Niaga Siapkan Pasokan Fakultatif Hingga 9 Juta Tabung LPG 3 Kg Selama Libur Isra Miraj dan Imlek
Harga Minyak Jelantah UCollect Mengikuti Harga Pasar, Bisa Cek di MyPertamina
Blantica Academy mengadakan Pelatihan dan Seminar Ekspor di Tanjab Barat
Berita ini 453 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Maret 2025 - 17:55 WIB

Hasil Sidak Pasar, Satgas Pangan Polda Jambi : Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok Aman Selama Ramadhan

Jumat, 28 Februari 2025 - 00:16 WIB

Sambut Ramadhan, Satgas Pangan Provinsi Jambi Sidak Harga Bahan Pokok di Pasar Tradisional Angso Duo

Rabu, 26 Februari 2025 - 10:55 WIB

Pertamina Tegaskan Kualitas Pertamax Sesuai Spesifikasi

Kamis, 13 Februari 2025 - 18:16 WIB

Pastikan Stok dan Stabilisas Harga Beras Jelang Ramdhan, Subdit Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Cek ke Gudang Bulog

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:26 WIB

Pertamina Pastikan Tak Ada Kenaikan Harga LPG 3 Kg, Beli di Pangkalan Resmi untuk Harga Sesuai HET

Berita Terbaru