Dua Anak di Tanjab Barat Jadi Korban Perdagangan Orang, Ibu Lapor Polisi

- Redaksi

Selasa, 24 Januari 2023 - 18:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Perdagangan Anak atau Orang. FOTO : Net

Ilustrasi Perdagangan Anak atau Orang. FOTO : Net

Kata RK keluarga terus berupaya menghubungi anaknya maupun kerabat terdekat untuk mencari tahu keberadaan keduanya. Baru, Sabtu  (21/1/2023) sekitar pukul 08.00 wib korban menghubungi orang tuanya saat itu RK langsung menghubungi keluarganya di Kota Jambi dan minta menjemput anaknya itu.

“Saya kasih tau keluarga yang ada di Jambi untuk ke lokasi. Sedangkan kami berangkat dari Tanjab Barat ke Jambi untuk menjemput,” ujar RK.

RK menyebutkan keluarga akhirnya berhasil menemui korban di suatu tempat dalam Kota Jambi. Waktu itu korban bersama temannya. Korban pun langsung menceritakan apa yang dialaminya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bapaknya langsung spontan kesal dan marah,” kata RK, Selasa (24/1/23).

RK menceritakan kejadian terjadi pada 16-20 Januari 2023 berawal pelaku yang masih berusia sekitar 15 tahun itu mengajak anaknya yang baru berusia 11 tahun untuk pergi jalan jalan, Minggu (15/1/2023). Saat itu, keduanya menginap di tempat teman laki-laki dari pelaku.

“Baru keesokan hari pelaku dan anaknya menjemput keponakannya yang berusia (14) untuk pergi ke Muara Sabak, Tanjab Timur,” ucapnya.

RK menyebutkan dari cerita anaknya yang menjadi korban itu, setelah hampir sampai di lokasi yang disediakan oleh pelaku, anak dan keponakannya  menanyakan apa maksud dan tujuan mereka ke tempat tersebut.

Saat itu sebut RK, terduga  pelaku berkata kepada korban, ia akan berkuasa terhadap kedua korban dan mengancam akan membiarkan korban pulang sendiri jika tidak menuruti keinginannya.

“Anak dan keponakan saya diancam waktu itu sama pelaku,” ujarnya.

Lanjut Halaman Berikutnya……….

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Modus Pijat, 2 Orang Santri di Tanjab Barat Dicabuli
Harto Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju Berhasil Ditemukan Tim SAR Gabungan
Rumah Seorang Warga di Sungai Gebar Barat Ludes Terbakar, Asal Api Masih Diselidiki Unit Reskrim
Ditinggal Lebaran, Rumah Warga Sungai Gebar Barat Habis Terbakar
Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Timur Jambi – Pekanbaru Kilometer 158 Banjir
Dua Nelayan Korban Kecelakaan Kapal di Perairan Kampung Laut Tanjab Timur Ditemukan
Kapal Nelayan Tabrak Kapal Tongkang di Perairan Tanjab Timur 2 Orang Hilang
BREAKING NEWS ; Jalan Putus di Bungo, Dirlantas Polda Jambi Himbauan Roda Enam dan Truk Lewat Jalur Kerinci
Berita ini 880 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 09:54 WIB

Modus Pijat, 2 Orang Santri di Tanjab Barat Dicabuli

Rabu, 16 April 2025 - 17:54 WIB

Harto Korban Tenggelam di Sungai Desa Suka Maju Berhasil Ditemukan Tim SAR Gabungan

Jumat, 4 April 2025 - 21:52 WIB

Rumah Seorang Warga di Sungai Gebar Barat Ludes Terbakar, Asal Api Masih Diselidiki Unit Reskrim

Jumat, 4 April 2025 - 16:16 WIB

Ditinggal Lebaran, Rumah Warga Sungai Gebar Barat Habis Terbakar

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:52 WIB

Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Timur Jambi – Pekanbaru Kilometer 158 Banjir

Berita Terbaru

Komandan Kodim 0417/Kerinci, Letkol Inf Eko Budiarto S.I.P., M.I.P., hadir langsung untuk memimpin kegiatan Penanaman Padi Serentak di Dua Lokasi di Desa Tanjung Bunga, Kota Sungai Penuh. FOTO : PENDIM

Sungai Penuh

Kodim 0417/Kerinci Gelar Penanaman Padi Serentak di Dua Lokasi

Selasa, 22 Apr 2025 - 17:57 WIB