Dulu Ngotot Belain PC, Kini Ketua LPAI Akui Kena Pasca Terungkap Status Arka

- Redaksi

Jumat, 4 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) Seto Mulyadi. FOTO : Ist

Ketua Umum Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) Seto Mulyadi. FOTO : Ist

JAKARTA – Ketua Umum Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (LPAI) Seto Mulyadi atau lebih dikenal Kak Seto buka suara setelah mengetahui informasi terbaru tentang anak bungsu Putri Candrawathi dan Ferdy Sambo.

Kak Seto mengakui dirinya kena prank Putri Candrawathi, karena telah dibohongi oleh Putri Candrawathi perihal status anak bungsu balitanya yang berusia 1,5 tahun itu.

Terungkapnya Status anak bungsu Putri Candrawathi adalah anak adopsi dalam persidangan lanjutan kasus pembunuhan Brigadir J pada Senin 31 Oktober 2022 lalu saat sidang dengan terdakwa Bharada E.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir Susi ART Ferdy Sambo yang menjadi saksi dan tegas menyatakan kalau anak bungsu Putri Candrawathi yakni Arka sungguh-sungguh dilahirkan oleh Putri Candrawathi.

Namun hak ini disanggah salah satu ajudan Putri Candrawathi, Daden. Daden justru menyebut anak terakhir Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi merupakan anak angkat atau anak adopsi.

Pada akhirnya Susi mencabut keterangan tentang status Arka, dan membenarkan bahwa anak bungsu Putri Candrawathi itu merupakan anak adopsi.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pastikan LPG 3 Kg Aman, Pertamina Patra Niaga Terus Lakukan Pengecekan Pangkalan
Mengenal BRICS dan Konsekuensinya Jika Indonesia Bergabung
BBM Subsidi 2025: Pertamina Patra Niaga Siap Salurkan Sesuai Kuota dan Skema Pemerintah
Tinjau SPBUN di Maluku, Menteri ESDM Tegaskan Ketersediaan Solar untuk Nelayan
Sekjen FSGI : Bukan Kenaikan Gaji, Prabowo Subianto Cuma Naikan Sertifikasi Guru
Tantangan Menuju Swasembada Energi di Era Presiden Prabowo Subianto
Sejumlah Janji dan Harapan dari Pemerintahan Prabowo Subianto Yang Dinanti Rakyat
Kejagung Tatapkan Tom Lembong Tersangka dalam Kasus Dugaan Korupsi Impor Gula
Berita ini 151 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Januari 2025 - 18:37 WIB

Pastikan LPG 3 Kg Aman, Pertamina Patra Niaga Terus Lakukan Pengecekan Pangkalan

Senin, 13 Januari 2025 - 19:24 WIB

Mengenal BRICS dan Konsekuensinya Jika Indonesia Bergabung

Jumat, 3 Januari 2025 - 17:55 WIB

BBM Subsidi 2025: Pertamina Patra Niaga Siap Salurkan Sesuai Kuota dan Skema Pemerintah

Rabu, 18 Desember 2024 - 19:09 WIB

Tinjau SPBUN di Maluku, Menteri ESDM Tegaskan Ketersediaan Solar untuk Nelayan

Sabtu, 30 November 2024 - 18:51 WIB

Sekjen FSGI : Bukan Kenaikan Gaji, Prabowo Subianto Cuma Naikan Sertifikasi Guru

Berita Terbaru