Kalapas Kuala Tungkal Serahkan SK Remisi Kepada 18 WBP saat Natal ; Jaga Sikap dan Perilaku

- Redaksi

Senin, 25 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kalapas I Gusti Lanang ACP didampingi Kasi Binadik Giatja Ali Sodikin dan Pegawai Lapas Foto bersama WBP. FOTO : Humas

Kalapas I Gusti Lanang ACP didampingi Kasi Binadik Giatja Ali Sodikin dan Pegawai Lapas Foto bersama WBP. FOTO : Humas

BRAM ITAMPerayaaan Natal 2023 merupakan momen yang dinanti-nantikan oleh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Umat Nasrani yang menjalani masa pokok pidana di Lapas Kelas IIB Kuala Tungkal.

Sebab di momen perayaan Natal 2023 ini WBP Umat Nasrani memperoleh Remisi pengurangan masa pokok pidana selama menjalani Pidana di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kuala Tungkal.

Kepala Lapas Kelas IIB Kuala Tungkal I Gusti Lanang ACP mengatakan, pada perayaaan Natal 2023 sebanyak 18 Warga Binaan Pemasyarakatan Kuala Tungkal menerima Remisi khusus Natal 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Remisi adalah pengurangan masa menjalani pidana yang diberikan kepada narapidana yang memenuhi syarat-syarat dalam peraturan perundang-undangan,” ungkap I Gusti Lanang ACP, Senin (25/12/23) usai menyerahkan SK Remisi.

Kalapas membeberkan, Remisi yang diterima 18 Warga Binaan Pemasyarakatan pada Lapas Kuala Tungkal untuk besarannya beragam, mulai dari 15 Hari sampai dengan 2 Bulan.

“Selamat bagi warga binaan yang menerima Remisi. Ikuti setiap program pembinaan dengan baik dan semoga apa yang diberikan di sini bisa menjadi bekal kalian kelak ketika bebas,” pesan Kalapas.

“Selamat Natal 2023 dan tahun Baru 2024 untuk kita semua,” imbuh I Gusti Lanang ACP.

Jumlah Penerima Remisi di Seluruh Indonesia ke Halaman Berikutnya….

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Karang Taruna Tanjab Barat Gelar Pelatihan UMKM Berbasis Digital Marketing di Desa Bram Itam Raya
Enam Hari Jalan Kaki, Peserta Napak Tilas DKR Pramuka Bram Itam Tiba di Titik Tujuan Kwarda Jambi
Peringatan Haul, Wabup Ajak Masyarakat Bram Itam Teladani Para Ulama
Pasar Rakyat Sungai Saren Segera Difungsikan, Aktifitas Pasar Tepi Jalan Tak Bolehkan Lagi
Berita ini 160 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Senin, 25 Desember 2023 - 13:41 WIB

Kalapas Kuala Tungkal Serahkan SK Remisi Kepada 18 WBP saat Natal ; Jaga Sikap dan Perilaku

Senin, 5 Desember 2022 - 00:14 WIB

Karang Taruna Tanjab Barat Gelar Pelatihan UMKM Berbasis Digital Marketing di Desa Bram Itam Raya

Selasa, 18 Februari 2020 - 20:19 WIB

Enam Hari Jalan Kaki, Peserta Napak Tilas DKR Pramuka Bram Itam Tiba di Titik Tujuan Kwarda Jambi

Minggu, 9 Februari 2020 - 14:50 WIB

Peringatan Haul, Wabup Ajak Masyarakat Bram Itam Teladani Para Ulama

Jumat, 31 Januari 2020 - 19:23 WIB

Pasar Rakyat Sungai Saren Segera Difungsikan, Aktifitas Pasar Tepi Jalan Tak Bolehkan Lagi

Berita Terbaru