Kapolres dan Dandim 0419/Tanjab Sambang dan Beri Bansos 2 Warga Sakit Menahun

- Redaksi

Kamis, 25 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Polres Tanjab Barat Bersama Kodim 0419/Tanjab Saat Kunjungi Dua Warga Pasar Sayur RT 10, Kecamatan Tebing Tinggi yang mengalami Sakit Menahun dan struk, Kamis (25/03/21).

FOTO : Polres Tanjab Barat Bersama Kodim 0419/Tanjab Saat Kunjungi Dua Warga Pasar Sayur RT 10, Kecamatan Tebing Tinggi yang mengalami Sakit Menahun dan struk, Kamis (25/03/21).

Diharapkan, dengan bantuan dimaksud dapat meringankan beban ekonomi keluarga dan kebutuhan lainnya.

“Bantuan ini adalah wujud kepedulian TNI-Polri dalam memperhatikan masyarakat di wilayah hukumnya yang membutuhkan uluran tangan. Semoga berkah,” sebut Kapolres.

Kapolres menyebutkan Bapak Durrahman (64) yang dikunjungi ini tinggal numpang di rumh ibu ROSMINI Pasar Sayur RT. 10 menderita Lumpuh dan Katarak ±6 tahun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Bapak Asmawi (80) Sakit strok ± 4 Tahun satu alamat yakni Pasar Sayur RT. 10 Kel. Tebing Tinggi.

Tururt serta dalam kunjungan tersebut Kapolsek Tungkal Ulu, Danramil Tungkal Ulu, Kasubsektor Tebing Tinggi, Camat Tebing Tinggi serta tokoh Agama tokoh masyarakat Kec. Tebing Tinggi.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Bakti Paskah Kagama Sumut di House of Love, Dukungan Inspiratif untuk ADHA
Kapolres Tanjabbar : Penekanan Bapak Kapolda Tindak Tegas Pelaku Judi Online dan Konvensional
Dansat Brimob Polda Jambi Lepas Personel Mutasi
Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK
Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak
HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Berita ini 174 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 17:45 WIB

Bakti Paskah Kagama Sumut di House of Love, Dukungan Inspiratif untuk ADHA

Sabtu, 4 Mei 2024 - 21:33 WIB

Kapolres Tanjabbar : Penekanan Bapak Kapolda Tindak Tegas Pelaku Judi Online dan Konvensional

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:27 WIB

Dansat Brimob Polda Jambi Lepas Personel Mutasi

Senin, 29 April 2024 - 10:31 WIB

Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK

Sabtu, 27 April 2024 - 08:09 WIB

Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Berita Terbaru