Kapolres Tanjabbar Pimpin Sertijab Kapolsek dan Kasat

- Redaksi

Jumat, 23 April 2021 - 18:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputo, SIK, MH Memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) Kapolsek dan Kasat serta Pelantikan Kapolsek Tebing Tinggi di halaman Mapolres, Jumat (23/04/21).

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputo, SIK, MH Memimpin upacara serah terima jabatan (sertijab) Kapolsek dan Kasat serta Pelantikan Kapolsek Tebing Tinggi di halaman Mapolres, Jumat (23/04/21).

KUALA TUNGKAL – Kepolisian Resor (Polres) Tanjung Jabung Barat menggelar upacara serah terima jabatan (sertijab) Kapolsek dan Kasat serta Pelantikan Kapolsek Tebing Tinggi.

Kegiatan sertijab dan pelantikan langsung dipimpin Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputo, SIK, MH di halaman Upacara Mapolres, Jumat (23/04/21).

Sertijab tersebut mengacu Surat Telegram (ST) Kapolda Jambi No : KEP/173/IV/2021 Tanggal 15 April 2021 tentang Pemberhentian dari dan Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan Polda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut Kapolsek dan Kasat yang dilakukan Sertijab serta Kapolsek yang dilantik.

Kapolsek Merlung AKP Hardianto, SH digantikan oleh AKP Marwansyah yang sebelumnya menjabat sebagai Panit 1 Subdit 1 Ditintelkam Polda Jambi. AKP Hardianto mendapat job baru sebagai Panit Subdit 1 Subdit Unit 1 Subdit 4 Ditreskrimum Polda Jambi.

Kapolsek Tungkal Ilir AKP Agus A Purba, SH, MH diangkat dalam jabatan baru sebagai Panit 1 Unit 2 Subdit 3 Ditreskrimum Polda Jambi. Disertijabkaan kepada IPTU Agung Heru Wibowo yang sebelumnya menjabat Kapolsek Kawasan Pelabuhan Marina (KSKP).

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Marina (KSKP) IPTU Agung Heru Wibowo menjadi Kapolsek Tungkal Ilir. Diserahkan kepada IPTU Vhycky M Tanjung yang sebelumnya menjabat sebagai Pamin 3 Subagremin Ditreskrimum Polda Jambi.

Kapolsek Tebung Tinggi yang baru diresmikan dijabat oleh IPTU Windy Trias Kumoro, SH yang sebelumnya menjabat sebagai KBO Intelkam Polres Tanjab Barat.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Berkah Bulan Ramadhan, TNI-Polri Kompak Ada Ditengah Masyarakat Berbagi Takjil
Berkah Ramadhan, Paguyuban Sinar Mas Jambi Gelar Sejumlah Kegiatan
Bupati Anwar Sadat Beri Solusi Jangka Panjang Atasi Genangan Air
Bupati dan Ketua TP-PKK Tunaikan Kewajiban Zakat Harta, Wabup Hingga Kabid Turut Serta
Kanwil Imigrasi Jambi dan Kantor Imigrasi Kuala Tungkal Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Melati
Bupati dan Wabup Tanjabbar Pimpin Rapat Tindak Lanjut Rekomendasi Evaluasi SAKIP Tahun 2024
Bupati Tanjab Barat Lantik Eko Suwello sebagai Komisaris PT Jabung Barat Sakti Perseroda
Paripurna Pertama DPRD Tanjab Barat ; Penyampaian Nota Pengantar Raperda inisiatif dan LKPJ Bupati
Berita ini 961 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 18:11 WIB

Berkah Bulan Ramadhan, TNI-Polri Kompak Ada Ditengah Masyarakat Berbagi Takjil

Kamis, 27 Maret 2025 - 15:03 WIB

Berkah Ramadhan, Paguyuban Sinar Mas Jambi Gelar Sejumlah Kegiatan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:06 WIB

Bupati Anwar Sadat Beri Solusi Jangka Panjang Atasi Genangan Air

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:45 WIB

Bupati dan Ketua TP-PKK Tunaikan Kewajiban Zakat Harta, Wabup Hingga Kabid Turut Serta

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:03 WIB

Kanwil Imigrasi Jambi dan Kantor Imigrasi Kuala Tungkal Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Melati

Berita Terbaru