Karya Bakti TNI, Dandim 0419/Tanjab Pimpin Pembersihan Parit di Kelurahan Patunas

- Redaksi

Sabtu, 9 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Bakti Karya Pembersihan Aliran Parit Anak Sungai di Kelurahan Patunas Wilayah Kodim 0419/Tanjab. FOTO : Istimewa

Kegiatan Bakti Karya Pembersihan Aliran Parit Anak Sungai di Kelurahan Patunas Wilayah Kodim 0419/Tanjab. FOTO : Istimewa

KUALA TUNGKALDandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, SE,. M. Han pimpin langsung kegiatan Karya Bakti TNI pembersihan aliran Parit Anak Sungai di RT 17 Kelurahan Patunas, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Sabtu (9/12/23).

Pembersihan aliran Parit Karya Bakti TNI ini merupakan rangkai peringatan HUT ke-78 Kodam II/Sriwijaya yang dipimpin langsung Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo bersama Camat Tungkal Ilir, Sekretaris Lurah, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda.

Selain itu Karya Bakti yang mengusung Tema “TNI manunggal membersihkan lingkungan” ini juga diikuti Anggota Kodim 0419/Tanjab, Polsek Tungkal Ilir, Menwa, Dishub, Komcad, ASN Kecamatan Tungkal Ilir, DLH dan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, SE., M. Han mengatakan, kegiatan karya bakti dalam rangka HUT ke-78 Kodam II/Sriwijaya Kodim melakukan gotong royong pembersihan aliran Parit Anak Sungai di Wilayah Tanjung Jabung Barat.

“Sasaran Karya Bakti kita melakukan pembersihan Aliran Parit mulai dari mengangkat tumpukan Sampah, Lumpur serta membersihkan Rumput yang telah meninggi di Aliran Parit dengan harapan mencegah terjadinya banjir,” katanya.

Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo berharap kegiatan Karya Bakti ini bukan sebatas seremonial semata. Dan hasil dari kegiatan ini dapat diteruskan oleh Warga masyarakat dengan secara bersama-sama menjaga kebersihan lingkungan.

“Mari kita jaga bersama-sama kondisi lingkungan yang bersih. Termasuk aliran Parit, mengingat saat ini memasuki musim penghujan dengan aliran Parit yang bersih dapat meminimalisir terjadinya bencana banjir,” sebutnya.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Abbas

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan
Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat
128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat
Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII
DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah
Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Berita ini 108 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Selasa, 30 April 2024 - 17:09 WIB

Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan

Minggu, 28 April 2024 - 00:12 WIB

Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:30 WIB

128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:17 WIB

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Rabu, 24 April 2024 - 00:15 WIB

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Berita Terbaru