Kasrem 042/Gapu Buka Latihan dan Pembentukan TRC Satgas Karhutla Provinsi Jambi 2023

- Redaksi

Senin, 20 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin, S.E., M.M memasang tanda pita ke Satgas Karhutla Provinsi Jambi 2023. FOTO : Penrem 042/Gapu

Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin, S.E., M.M memasang tanda pita ke Satgas Karhutla Provinsi Jambi 2023. FOTO : Penrem 042/Gapu

JAMBIKomandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono, SIP., M.M selaku Pimpinan Umum Latihan diwakili Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin, S.E., M.M bertindak selaku Inspektur Upacara Pembukaan Latihan dan Pembentukan Tim Reaksi Cepat (TRC) Satgas Karhutla Provinsi Jambi tahun 2023, bertempat di Bumi Perkemahan Abdurrahman Sayoeti-Musa Kec. Sungai Gelam Kab. Muaro Jambi Prov Jambi. Senin (20/3/2023).

Demikian disampaikan Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf RM. Hatta dalam keterangannya.

Menurut Kapenrem Mayor Hatta, Latihan tersebut akan dilaksanakan selama 2 hari ini mengambil tema “Melalui Latihan dan Pembentukan Tim Reaksi Cepat (TRC) Satgas Penanggulangan Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan, Siap Mendukung Menanggulangi Bencana Karhutla di wilayah Provinsi Jambi” dan diikuti unsur  TNI, POLRI, BPBD Provinsi  Jambi, Manggala Agni dan TRC PT. Sinar Mas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Danrem 042/Gapu selaku Pimpinan Umum Latihan dalam amanatnya yang dibacakan Kasrem 042/Gapu, mengatakan pada latihan kali ini mari kita manfaatkan momentum dengan baik untuk meningkatkan kemampuan sesuai dengan fungsinya masing-masing sehingga dalam pelaksanaan penanganan bencana yang sebenarnya dapat terlaksana dengan baik.

“Tetap semangat dan bersungguh-sungguh dalam melaksanakan latihan, jaga faktor keamanan personal maupun materil selama dalam pelaksanaan latihan,” pesan Kasrem.

Perlunya peningkatan sinergitas kerjasama antara TNI, POLRI dan instansi lainnya yang tergabung dalam Tim Reaksi Cepat ( TRC ) mulai dari Pemerintah Desa, Kecamatan, serta pelaku usaha di bidang kehutanan dan perkebunan dalam pelaksanaan latihan serta pelaksanaan penanganan bencana  alam yang sebenarnya dilapangan, tandasnya.

Adapun materi yang dilatihkan dalam latihan kali ini antara lain, Basic Fire, Strategi Pemadam, TRC Operatin, Helitack Crew, Safety Heli, Boarding, Pick Up dan Drop, dan Simulasi Pemadaman Heli dan Airboat.(Penrem/red)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi
Berita ini 118 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:33 WIB

Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB