Sementara itu, salah seorang tukang perahu yang menerima bantuan, Pak Saiyah mengatakan bahwa bantuan sembako sangat membantu dirinya untuk memenuhi kebutuhan keluarga, mengingat dampak dari pandemi Covid-19 membuat pendapatan dirinya merosot bahkan untuk mencari dua puluh ribu dalam satu hari sangat sulit.
“Kami ucapkan terima kasih kasih kepada ibu-ibu semua, semoga ibu-ibu diberikan kesehatan dan rezeki yang banyak”, ucapnya.(*)
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2