Komitmen Sukseskan Program Swasembada Pangan Nasional, Kodim 0416/Bute Ikuti Penanaman Padi Serentak Se-Provinsi Jambi

- Redaksi

Selasa, 22 April 2025 - 17:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 0416/Bute Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Ikuti Penanaman Padi Serentak Se-Provinsi Jambi. FOTO : PENDIM

Dandim 0416/Bute Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Ikuti Penanaman Padi Serentak Se-Provinsi Jambi. FOTO : PENDIM

Lebih lanjut, Perwira abituren Akmil 2005 ini menegaskan bahwa selaras dengan visi Kodim 0416 yaitu BUTE PASTI (Berbuat Terbaik, Profesional – Adaptif – Sinergis – Tangguh – Inovatif) maka Kodim 0416/Bute akan terus bersinergi dengan pemerintah daerah, para petani, dan stakeholder lainnya dalam melaksanakan pendampingan guna mensukseskan program swasembada pangan nasional di wilayah teritorialnya. “Saya berharap, melalui kegiatan ini akan memperkuat sinergi antara Kodim 0416, Pemda dan masyarakat guna berkontribusi secara nyata dalam mewujudkan program swasembada pangan baik di tingkat daerah maupun nasional,” ucapnya.

Kegiatan penanaman padi secara serentak di wilayah Kab. Bungo dan Kab. Tebo berlangsung dengan tertib dan lancar. Turut hadirnya unsur TNI dari Kodim 0416/Bute, Pemda, kelompok tani, penyuluh pertanian, serta masyarakat sekitar menjadi indikator bahwa kebersamaan yang tersirat dalam kegiatan ini merupakan bentuk nyata kolaborasi lintas sektor di wilayah teritorial Kodim 0416/Bungo Tebo dalam mewujudkan program swasembada pangan nasional.**

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Hadirkan Semangat dan Energi Baru di Kodim 0416/Bungo Tebo “BUTE PASTI”
Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Resmi Jabat Dandim 0416/Bute
Polda Jambi Kerahkan Ratusan Personel dan Brimob Amankan Pelaksanaan PSU Pilkada Bungo
Pasukan Brimob dan TNI Disiagakan Selama PSU di Kabupaten Bungo, CCTV Terpasang di 21 Titik
Lewat Latihan Baris-Berbaris, Satgas TMMD Tanamkan Kedisiplinan dan Kebangsaan Kepada Siswa SD di Bungo
Penindakan PETI, Kapolres Bungo ; Zero PETI, Puluhan Dompeng Kita Bakar
Kodim 0416/Bute Bangun Saluran Air Bersih untuk Ponpes Babul Muarif dan Warga Desa Timbolasi
Kata Dandim 0416/Bute Terkait PETI di Desa Sungai Telang
Berita ini 10 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 17:51 WIB

Komitmen Sukseskan Program Swasembada Pangan Nasional, Kodim 0416/Bute Ikuti Penanaman Padi Serentak Se-Provinsi Jambi

Sabtu, 19 April 2025 - 00:25 WIB

Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Hadirkan Semangat dan Energi Baru di Kodim 0416/Bungo Tebo “BUTE PASTI”

Senin, 14 April 2025 - 18:09 WIB

Letkol Inf Dedy Pungky Irawanto Resmi Jabat Dandim 0416/Bute

Sabtu, 5 April 2025 - 19:09 WIB

Polda Jambi Kerahkan Ratusan Personel dan Brimob Amankan Pelaksanaan PSU Pilkada Bungo

Sabtu, 5 April 2025 - 18:50 WIB

Pasukan Brimob dan TNI Disiagakan Selama PSU di Kabupaten Bungo, CCTV Terpasang di 21 Titik

Berita Terbaru

Ketua DPRD Tanjab Barat  Hamdani, S. E bersama Dandim 0419/Tanjab Letkol Arm Dwi Sutaryo, S. E., M. Han saat tanam padi (Pentjb)

Advetorial

DPRD Tanjab Barat Siap Dukung Program Swasempada Pangan

Selasa, 22 Apr 2025 - 22:25 WIB